SuaraJabar.id - Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak mengantongi kelemahan Persikabo 1973 jelang laga pekan ke-12 BRI Liga 1 2023-2024.
Pertandingan bertajuk Derbi Pasundan tersebut akan digelar di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Sabtu (16/9/2023).
Jelang laga, Bojan Hodak mengaku masih buta kekuatan rivalnya. Namun, berdasarkan pengamatannya, Persikabo memiliki sejumlah kekurangan.
"Saya belum banyak mengetahui mereka (Persikabo 1973), Tapi setelah menonton beberapa pertandingan, mereka terlihat begitu ketat. Mereka sedikit tidak beruntung, menciptakan banyak peluang tapi tidak bisa mencetak gol. Tapi beberapa pertandingan yang dijalani tidak buruk sebagai tim," ujarnya dikutip dari laman resmi klub, Kamis (14/9/2023)
Baca Juga: Miris, Lima Laga Kandang Arema FC di BRI Liga 1 2023 Cuma Dihadiri Tak Lebih dari 1000 Penonton
Bojan Hodak meminta anak asuhnya bekerja keras dan tampil penuh motivasi demi meraih kemenangan di kandang. Selain itu, pelatih asal Kroasi tersebut berharap Maung Bandung dapat memperbaiki posisi demi bisa berada di papan atas.
Saat ini, Persib Bandung berada di urutan ke-11 klasemen, sedangkan Persikabo bercokol di peringkat ke-17.
"Setiap kemenangan akan memperbaiki posisi. Kini kami berada pada posisi 11. Tapi kami tetap mencari kemenangan untuk terus bisa terus menanjak dan melepaskan tekanan yang dialami pemain," terangnya.
Berita Terkait
-
BRI Liga 1: Persib Minta Laga Lawan Bali United Ditunda, Ada Apa?
-
Syarat Persib Bandung Lolos ke 16 Besar usai Kalahkan Lion City Sailors di ACL Two 2024/2025
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
3 Pemain Paling Bersinar di Pekan ke-10 BRI Liga 1: Ada Debutan dari Brasil
-
5 Fakta Menarik Comeback Persib atas Lion City Sailors
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
-
Pegawai Komdigi Manfaatkan Alat AIS Rp250 M untuk Lindungi Judol, Roy Suryo Duga Ada Menteri Ikut 'Bermain'
Terkini
-
Kirim Uang ke Luar Negeri? Ada Hadiah Menarik dari BRImo
-
Sokong Ekonomi Kerakyatan, Kredit UMKM BRI Tembus Rp1.105,70 triliun Hingga Akhir Triwulan III 2024
-
Jambore Nasional Tim Elang Relawan BRI Siapkan Penanganan Tanggap Darurat
-
Pengen Daftar BRI UMKM EXPO (RT) 2025, Ikuti Langkah-langkah Berikut!
-
Laba BRI Tembus Rp45,36 Triliun, UMKM Jadi Kunci Pertumbuhan