SuaraJabar.id - Pejuang S2 dan S3 tentu sudah tidak asing dengan nama beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP), pasalnya telah banyak mahasiswa yang terbantu dengan adanya beasiswa dari pemerintah ini.
LPDP merupakan lembaga yang bekerja dibawah pengawasan Kemenkeu, Kemendikbud dan Kemenag.
Program beasiswa dari LPDP hanya ada dua yaitu untuk program magister atau S2, baik dalam maupun luar negeri, serta program Doktor atau S3 untuk dalam maupun luar negeri juga.
Dengan beragam jenis dan bentuk beasiswa LPDP yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan calon pelamar tentunya.
Baca Juga: Peluang Beasiswa S2 dan S3 Reguler 2024 LPDP RI, Jangan Ketinggalan!
Tidak heran banyak calon mahasiswa S2 dan S3 yang berlomba-lomba ingin menjadi awardee LPDP. Hal tersebut tentu harus dipersiapkan dengan makasimal.
Seperti yang dilakukan mahasiswi Bandung, alumni Universitas Padjajaran (Unpad), Rita Nurhasanah yang berhasil sebagai penerima LPDP S2 di Oxford University.
Melansir dari instagram @ieltspresso ada beberapa hal yang Rita persiapkan sebelum melanjutkan studi S2 dengan beasiswa
1.Memilih Kampus dan Jurusan
Tentu saja persiapan pertama yang harus dilakukan untuk mengambil studi S2 ialah memilih kampus atau jurusan.
Baca Juga: Tips dan Trik Lolos Beasiswa LPDP ala Fitry Primadona, Peraih Beasiswa LPDP Sebanyak 2 Kali
Dua hal tersebut merupakan hal yang sangat krusial, pastikan tidak hanya memilih kampus yang memiliki reputasi yang bagus tetapi pilihlah juga kampus dengan jurusan yang mendukung perencanaan jangka panjang.
2. Persipan Sebelum Mendaftar S2
Ketahui starting point ketika akan mengambil S2, pahami juga studi yang kita cari. Yang terpenting fokus terhadap hal-hal yang bisa dikontrol seperti skor IELTS dan belajar.
IELTS atau International English Language Testing System. Dari pengertian ini, kita sudah bisa mengambil kesimpulan ya, kalau IELTS adalah sistem pengujian bahasa Inggris yang diakui secara internasional.
3. Bangun Profesional Relationship
Dalam konteks melamar beasiswa, membangun hubungan profesional dapat berarti menjalin kontak dan koneksi dengan individu (dosen dan alumni) atau lembaga yang terkait dengan program beasiswa yang akan dilamar. Hal ini dapat dipersiapkan ketika masih kuliah S1.
4. Be geniuine
Calon penerima beasiswa harus menuliskan motivation letter dengan caranya masing-masing untuk bisa meyakinkan tim penerima. Pastikan kebutuhan tersebut harus dipersiapkan dengan matang dan penuh kejujuran.
Itulah 4 tips persiapan S2 ala Rita Nurhasanah yang bisa diterapkan, intinya lakukan penelitian dan perencanaan yang matang sebelum melanjutkan studi S2.
Berita Terkait
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
-
Bojan Hodak Sebut Persib Bandung Terbebani 'Juara Bertahan', Ini Alasannya
-
Gilang Dirga Jadi Cawabup Tapi Belum Lulus Kuliah, Pandji Pragiwaksono Beri Sentilan Menohok
-
Cara Daftar LPDP 2025: Simak Jadwal Pendaftaran dan Syaratnya
-
Tergoda Gift TikTok, Istri Bawa Kabur Anak dan Buku Nikah Demi Selingkuhan!
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya