SuaraJabar.id - Tasikmalaya merupakan salah satu daerah di Jawa Barat yang sering dikenal dengan sebutan "Kota Santri" karena tak hanya menawarkan pesona alam yang memukau, Tasik juga menawarkan pendidikan yang berkualitas.
Pendidikan tersebut baik bentuknya pesantren maupun jenjang pendidikan pada umumnya. Salah satunya yaitu adanya beragam pendidikan tinggi swasta maupun negeri di Tasikmalaya.
Dilansir dari laman UniRank, terdapat data yang menunjukan 3 perguruan tinggi terbaik di Tasikmalaya tahun 2023. Penasaran apa saja perguruan tinggi tersebut? Yuk simak rangkumannya di sini.
1. Universitas Siliwangi (Unsil)
Baca Juga: Penting! Ini Jalur Khusus Masuk PTN Khusus Ketua Osis, Ada Juga di Kampus IPB
Universitas Siliwangi merupakan salah satu perguruan tinggi negeri di Tasikmalaya, Jabar dengan menduduki peringkat nasional ke-169 dan internasional ke-7309,
Dilansir dari website resminya, Unsil menawarkan 22 program studi S1 dan 1 program studi D3 di 7 Fakultas berbeda. Selain itu, terdapat 5 program studi magister, termasuk pertanian dan keguruan.
Kampusnya terletak di Jl. Siliwangi No.24, Kahuripan, Kec. Tawang, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat. Untuk informasi selengkapnya dapat kunjungi [https://unsil.ac.id/]
2. Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya
Umtas atau Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya merupakan perguruan tinggi swasta yang ada pada peringkat nasional ke-285 dan internasional ke-9857.
Baca Juga: Tertarik Kuliah Gratis S1 di Korea Selatan? Beasiswa SeoulTech Solusinya
Dilansir dari website resminya, Umtas menyediakan beragam program studi di Fakultas Ilmu Kesehatan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, serta Fakultas Teknik.
Berita Terkait
-
UI Minta Bahlil Revisi Disertasi Bukan Batalkan, Rektor: Kita Membina Bukan Membinasakan
-
Temukan Pelanggaran, Kemendag Segel Produsen Minyakita di Karawang
-
Jangan Kaget! Dedi Mulyadi Banting Setir Jadi Pembawa Acara Cuaca, Ini Ramalannya untuk Jawa Barat!
-
KPK Tetapkan Eks Dirut BJB sebagai Tersangka dalam Kasus Korupsi Dana Iklan
-
Suara.com dan UMN Jalin Kerja Sama untuk Perkuat Jurnalisme Berkelanjutan
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Sidak Pasar Kosambi, Satgas Pangan Polda Jabar Tidak Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
-
Pemkot Depok Sidak MinyaKita di Pasar Sukatani, Temukan Takaran Produk Tak Sesuai dan Harga di Atas HET
-
Sidak Pasar Gudang, Polres Sukabumi Kota Temukan MinyaKita yang Isinya Tidak Sesuai Ketentuan
-
Pemdaprov Jabar Gelar Operasi Modifikasi Cuaca Untuk Mitigasi Bencana
-
Program Mudik Gratis 2025 Pemprov Jawa Barat: Cara Daftar, Rute, Jadwal dan Kuota