SuaraJabar.id - Tiap malam Ramadan, warga di Babakan Cirumput, Desa Bojongsawah, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat (Jabar) resah. Hal ini lantaran, tiap memasuki tengah malam muncul kelompok remaja yang terlibat perang sarung.
Perang sarung antara kelompok remaja ini kerap terjadi di Jalan Semplak-Cipurut Kecamatan Kebonpedes. Penuturan warga lokal, Dian Coong (45) ruas jalan itu menjadi arena perang sarung antara kelompok remaja.
Menurut Dian, kelompok remaja yang terlibat perang sarung ini biasanya memasukkan benda-benda keras seperti batu pada ujung sarungnya. Hal ini tentu saja bisa berakibat fatal bagi orang yang terkena.
“Semalam itu tawurannya di depan ruko seberang Mahoni, kejadianya jam 22:00 WIB malam, rame itu,” ujar Dian seperti dikutip Sukabumiupdate.com--jaringan Suara.com, Kamis (14/3).
Menurut Dian, warga setempat beberapa kali sudah berusaha untuk membubarkan aksi perang sarung tersebut.
"Pada bawa motor, sebagian ada yang bawa senjata tajam juga, bawa sarung juga, makanya kita bubarkan langsung,” ucapnya.
Sementara itu, Kapolsek Kebonpedes Mapolres Sukabumi Kota Iptu Trisumarno mengaku pihaknya sering melakukan patroli di sekitar lokasi guna menanggulangi banyaknya aksi tawuran tersebut.
“Kita sudah melaksanakan himbauan ke tokoh masyarakat dan tokoh pemuda untuk mencegah dan tidak melaksanakan kegiatan-kegiatan tersebut,” ucapnya.
Baca Juga: Jadwal Imsakiyah 3 Ramadan 1445 H untuk Wilayah Bandung dan Sekitarnya
Berita Terkait
-
Jadwal Imsakiyah 3 Ramadan 1445 H untuk Wilayah Bandung dan Sekitarnya
-
Biar Makin Hemat di Bulan Ramadan, Yuk! Manfaatkan Promo BRI di Berbagai Merchant Berikut
-
Hadirkan Promo Ramadan, BRI Tebar Diskon Spesial hingga Cashback
-
Idul Fitri Tinggal 28 Hari Lagi, Kapan Libur Lebaran 2024 dan Cuti Bersama? Catat Ini Jadwalnya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
5 Fakta Menarik Cheveyo Balentien: Pemain Jawa-Kalimantan yang Cetak Gol untuk AC Milan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
Terkini
-
Analisis Maulana Sumarlin: Membedah Filosofi Kesetiaan Total Polri di Bawah Presiden
-
Jakarta Siap-Siap! Katulampa Tembus Siaga 3 Malam Ini, Air Kiriman Puncak Mengalir Deras ke Ibu Kota
-
Nasib Pencarian Korban Longsor Cisarua Ditentukan Besok Sore, Lanjut atau Berhenti?
-
40 Jenazah Korban Longsor Cisarua Berhasil Teridentifikasi, Berikut Daftar Nama dan Asal Kampungnya
-
Simak Jadwal KRL Terakhir Malam Ini Rute Bogor, Bekasi, dan Parung Panjang