SuaraJabar.id - Berikut merupakan jadwal imsakiyah 7 Ramadan 1445 H/Senin 18 Maret 2024 untuk wilayah Jawa Barat (Jabar) dan sekitarnya.
Setiap wilayah di Indonesia memiliki masing-masing jadwal imsakiyah sebagai waktu pengingat sahur dan jadwal salat serta buka puasa di bulan Ramadan 2024.
Suara.com menyediakan informasi jadwal imsakiyah dan buka puasa dari hari pertama hingga akhir Ramadan. Informasi mengenai jadwal imsak dan buka puasa dalam klik tautan berikut ini >> Jadwal Imsakiyah Jawa Barat
Diketahui, puasa Ramadan ini wajib dilaksanakan oleh umat Islam selama sebulan penuh.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Untuk Wilayah Bandung 17 Maret 2024
Bacaan niat puasa Ramadan harus dibaca pada malam hari yakni saat matahari terbenam sampai terbitnya fajar.
Ada beberapa pilihan lafal niat yang bisa kita baca seperti dikutp NU Online, yakni:
1. نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin ‘an adā’i fardhi syahri Ramadhāna hādzihis sanati lillāhi ta‘ālā.
Artinya: Aku berniat puasa esok hari demi menunaikan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah ta’ala.
Baca Juga: Malam Ramadan Berubah Mencekam, Perang Sarung di Cimahi Digagalkan Polisi
2. نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانَ هذِهِ السَّنَةَ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin ‘an adā’i fardhi syahri Ramadhāna hādzihis sanata lillāhi ta‘ālā
Artinya: Aku berniat puasa esok hari demi menunaikan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah ta’ala.
3. نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانِ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin ‘an adā’i fardhi syahri Ramadhāni hādzihis sanati lillāhi ta‘ālā.
Artinya: Aku berniat puasa esok hari demi menunaikan kewajiban bulan Ramadhan tahun ini karena Allah ta’ala.
Berikut jadwal imsak Senin 18 Maret 2024 untuk wilayah Jawa Barat: Subang, Kuningan, Karawang, Cirebon dan sekitarnya:
Kabupaten Karawang
IMSAK 04:30
SUBUH 04:40
TERBIT 05:52
DUHA 06:19
ZUHUR 12:02
ASAR 15:11
MAGRIB 18:06
ISYA' 19:14
Kabupaten Subang
IMSAK 04:29
SUBUH 04:39
TERBIT 05:50
DUHA 06:17
ZUHUR 12:00
ASAR 15:09
MAGRIB 18:04
ISYA' 19:12
Kabupaten Indramayu
IMSAK 04:26
SUBUH 04:36
TERBIT 05:48
DUHA 06:15
ZUHUR 11:58
ASAR 15:07
MAGRIB 18:01
ISYA' 19:10
Kabupaten Kuningan
IMSAK 04:26
SUBUH 04:36
TERBIT 05:43
DUHA 06:14
ZUHUR 11:58
ASAR 15:07
MAGRIB 18:05
ISYA' 19:09
Kabupaten Cirebon
IMSAK 04:26
SUBUH 04:36
TERBIT 05:47
DUHA 06:14
ZUHUR 11:58
ASAR 15:07
MAGRIB 18:01
ISYA' 19:09
Kota Cirebon
IMSAK 04:25
SUBUH 04:35
TERBIT 05:47
DUHA 06:14
ZUHUR 11:57
ASAR 15:06
MAGRIB 18:01
ISYA' 19:09
Berita Terkait
-
Ancaman Bom di Wisuda Unpar Bandung, 100 Polisi Berjaga Ketat!
-
Kecelakaan di Tol Cipularang KM 92 Diduga Akibat Rem Truk Blong, Polisi Lagi Data Jumlah Korban
-
Hyundai Suap Mantan Bupati Cirebon Enam Kali Demi Proyek PLTU Batu Bara yang Merusak Lingkungan
-
Kantor Hyundai Digeledah Buntut Dugaan Suap Rp 6,5 Miliar Mantan Bupati Cirebon
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend
-
Pj Gubernur Jabar: 29 Orang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang