SuaraJabar.id - Fitur Accessibility pada perangkat smartphone adalah fitur yang penting untuk seseorang yang memiliki keterbatasan fisik atau sensorik agar dapat menggunakan ponsel dengan mudah. Fitur ini memberikan kemudahan seperti text-to-speech, pembesaran tampilan, dan perintah suara untuk membantu pengoperasian perangkat.
Contohnya, banyak pengguna yang menggunakan perintah suara seperti "Hai Google" atau "Alexa, naikkan volume" setiap hari tanpa menyadari manfaatnya.
Meskipun dirancang untuk penyandang disabilitas, fitur aksesibilitas ini juga bermanfaat untuk semua orang, terutama dalam situasi tertentu seperti saat membaca teks kecil atau mengoperasikan ponsel tanpa menyentuh layar.
Namun, ada kalanya fitur aksesibilitas ini perlu dinonaktifkan, terutama untuk alasan keamanan atau kenyamanan pribadi. Misalnya, pada aplikasi keuangan seperti mobile banking BRImo yang memerlukan pengaturan aksesibilitas yang lebih ketat agar tidak menjadi celah bagi potensi penyalahgunaan data.
Baca Juga: Raih Kesehatan Optimal dan Badan Bugar dengan Jus Re.juve, Promo Special BRI Menanti!
Keterkaitan Fitur Aksesibilitas dengan Keamanan BRImo
Di dalam dunia perbankan digital, keamanan adalah hal yang tidak bisa ditawar. Aplikasi mobile banking seperti BRImo mengandalkan sistem keamanan canggih untuk melindungi data dan transaksi pengguna.
Namun, fitur aksesibilitas yang tidak diatur dengan baik dapat menjadi celah bagi pelaku kejahatan siber, seperti Social Engineering, untuk mencuri data pribadi.
Tidak heran, BRI memberikan perhatian ekstra terhadap pengaturan fitur Accessibility pada perangkat pengguna BRImo.
Dengan memastikan fitur ini hanya aktif untuk aplikasi yang aman dan diperlukan, Anda dapat menjaga data dan transaksi perbankan Anda tetap terlindungi. Mengetahui dan memahami cara mengelola pengaturan ini menjadi langkah penting bagi setiap pengguna BRImo.
Tips Penting: Cara Mengatur Fitur Aksesibilitas BRImo
BRImo memberikan panduan lengkap bagi pengguna untuk menyesuaikan fitur aksesibilitas sesuai kebutuhan. Berikut langkah-langkahnya berdasarkan jenis perangkat yang Anda gunakan sudah Suara.com rangkum:
Baca Juga: Hanya di Friday Deals BRImo FSTVL, Bisa Redeem Voucher Seru dan Berpeluang Besar Dapat Emas
Cara Non-Aktifkan Aksesibilitas di Samsung
Berita Terkait
-
Dukungan BRI Antar Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional
-
Tersisa 5 Pekan, Berikut Daftar Tim BRI Liga 1 2024/2025 yang Terancam Degradasi
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
-
Hasil BRI Liga 1: Momen Pulang ke Rumah, PSS Sleman Malah Dihajar Dewa United
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025