SuaraJabar.id - Direktur Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan Badan Pangan Nasional (Bapanas) Maino Dwi Hartono memastikan ketersediaan dan harga bahan pangan jelang Ramadan aman serta terjangkau oleh masyarakat seluruh Indonesia.
"Kita pastikan ketersediaan bahan pangan aman dan harga terjangkau jelang bulan Ramadan," kata Maino di Depok, Jawa Barat, Selasa (18/2/2025).
Maino mengatakan ketersediaan bahan pangan dan harga terjangkau karena Bapanas telah melakukan beberapa kegiatan, seperti menyiapkan neraca pangan.
"Neraca pangan ini untuk menghitung kebutuhan yang dibutuhkan. Kita pastikan kebutuhan pangan kita cukup," kata Maino dikutip ANTARA.
Baca Juga: DLH Cirebon Sebut Pengelolaan Sampah Meningkat Jadi 381 Ton Per Hari
Lalu memastikan pendistribusian bahan pangan seperti di Bulog, pelaku usaha dan lainyba yang tersebar di Indonesia.
Kemudian melakukan antisipasi gerakan pangan murah di seluruh Indonesia.
Selain itu juga Bapanas melakukan monitoring stok dan harga pangan di pasar tradisional, moderen, produsen, distributor, peternak dan lainnya.
"Pangan murah ini kita sudah lakukan sejak Januari hingga jelang Ramadhan ini. Sehingga masyarakat bisa tenang beribadah. Apalagi di bulan puasa ini kita masa panen," ungkap Maino.
Baca Juga: Reskrim Polres Garut Buru Pelaku Penganiayaan Anggota Banser
Berita Terkait
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Bolehkah Membayar Hutang Puasa Orang Tua yang Sudah Meninggal? Ini Penjelasan Lengkapnya
-
Periode Satgas Ramadan Idulfitri 2025 Ditutup, Pengguna MyPertamina Meningkat
-
Teman Deddy Corbuzier Sampai Putus Gegara Isu Selingkuh Ridwan Kamil dan Lisa Mariana: Bodoh Banget!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang
-
Keberlanjutan Kinerja Jangka Panjang, BRI Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham