Perusahaan di Bekasi Diminta Tak Beroperasi, Apindo: Belum Diajak Bicara

Perusahaan yang ingin terus beroperasi dikarenakan sejumlah pertimbangan strategis harus menyertakan izin operasional dari Kementerian Perindustrian.

Chandra Iswinarno
Selasa, 14 April 2020 | 16:02 WIB
Perusahaan di Bekasi Diminta Tak Beroperasi, Apindo: Belum Diajak Bicara
Salah satu pabrik di Kawasan Industri Lippo Cikarang, Bekasi, Jawa Barat. [Suara.com/Adhitya Himawan]

"Jadi nanti yang menerima adalah keluarga tidak mampu, keluarga yang terdampak Covid-19, juga dampak Work From Home (WFH)," ujar dia.

Ia juga menekankan kepada seluruh lurah dan camat agar cermat mengevaluasi tim pendata bagi warga kurang mampu. Juga memberikan stiker sebagai tanda keluarga penerima bantuan sosial.

"Saya minta seluruh lurah dan camat, jangan menutup pelayanan warga, segera dievalusi oleh tim mana yang layak atau tidak untuk mendapatkan bantuan, dan segera dilabelkan stiker kami keluarga tidak mampu yang terjadi Pemutusan Hubungan Kerja dan lain halnya," tegasnya.

Kontributor : Mochamad Yacub Ardiansyah

Baca Juga:Jakarta Terapkan PSBB, Driver Ojol: Sepi, Pulang Enggak Bawa Duit Tiga Hari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini