14 Desa di Bandung Barat Terpapar Corona, Tertular Medis Kota Bandung

Bandung Barat jadi waspada.

Pebriansyah Ariefana
Rabu, 08 Juli 2020 | 16:20 WIB
14 Desa di Bandung Barat Terpapar Corona, Tertular Medis Kota Bandung
Ilustrasi virus Corona Covid-19. (Shutterstock)

SuaraJabar.id - Pemerintah Provinsi Jawa Barat memutuskan Kabupaten Bandung turun status jadi zona kuning setelah sebelumnya sudah berada dalam zona biru COVID-19.

Bupati Bandung Dadang M Naser mengatakan turunnya status Kabupaten Bandung menjadi zona kuning dikarenakan adanya kasus terkonfirmasi COVID-19 di 14 desa.

"Sebanyak 14 desa itu karena terdampak dari Kota Bandung," ujar Dadang, Rabu (8/7/2020).

Kasus terkonfirmasi COVID-19 di 14 desa tersebut merupakan tenaga medis yang bertugas di Kota Bandung.

Baca Juga:Pegawai Positif Corona, Kemendikbud Terapkan Jadwal Piket Masuk Kantor

"Mereka warga Kabupaten Bandung, bertugas di Dinas Kesehatan Kota Bandung. Sekarang terus diawasi," katanya.

"Tidak apa-apa (zona) dikuningkan juga, yang penting tetap waspada," tutupnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak