"Itu fenomena biasa, namanya awan arcus lenticularis. Awan Arcus sering muncul," ungkap Teguh.
Awan arcus lenticularis sendiri biasanya bakal muncul saat kondisi langit sedang cerah. "Iya (kalau langitnya cerah). Jadi awan arcus ini ya memang sering muncul dengan bentuk yang aneh dan unik," terangnya.
Kontributor: Ferry Bangkit Rizki
Baca Juga:Pakai Kendaraan Dinas, Istri Bupati Tasikmalaya Terlibat Kecelakaan