Nassar Bocorkan Tanggal Nikah Rizky Billar dan Lesty Kejora

Nassar ditanya demikian lantaran ia menyebut dirinya pernah diminta hadir di acara pernikahan Rizky Billar dan Lesty Kejora.

Ari Syahril Ramadhan
Rabu, 16 Juni 2021 | 12:41 WIB
Nassar Bocorkan Tanggal Nikah Rizky Billar dan Lesty Kejora
Rizky Billar dan Lesty Kejora usai menjalani acara lamaran di i Vila Gedong Putih, Desa Cihideung, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat (KBB). [Suara.com/Ferrye Bangkit Rizki]

Namun demikian, Nova menjelaskan bahwa ia akan mengabarkan hal tersebut jika hari pernikahan sudah dekat.

“Pasti diumumin kalau sudah mau dekat. Pasti diumumkan ya,” lanjut Nova.

Selain itu, Nova juga mengaku hingga saat ini tak tahu menahu soal konsep pernikahan sang adik dengan Lesty nantinya.

Nova selama ini diketahui tinggal di Jepang. Jadi ia selama ini belum pernah bertemu langsung dengan sang calon adik ipar. Namun demikian, Nova mengatakan bahwa ia dan Lesti sudah sering melakukan komunikasi dan memiliki kedekatan.

Baca Juga:Kini Naik Daun, Sikap Asli Rizky Billar ke OB Terungkap

“Dede itu orangnya langsung dekat sama kita, dekat. Walaupun kita jauh belum pernah ketemu. Kayak udah pernah ketemu, sudah dekat kayak sudah lama. Sudah sering video call juga,” kata Nova.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak