Gara-gara Video Viral, Perempuan di Bandung Dipukul oleh Ketua RT

Setelah viral, Ketua RT yang merupakan saudara dari pria yang memarahi ibu Wina, datang ke rumahnya di Jatihandap.

Ari Syahril Ramadhan
Senin, 01 November 2021 | 12:40 WIB
Gara-gara Video Viral, Perempuan di Bandung Dipukul oleh Ketua RT
Wina Marliyana (23) melaporkan tindak kekerasan yang ia alami ke Polrestabes Bandung, Senin (1/11/2021). [Suara.com/Cesar Yudistira]

"Yah ada yang bilang, takut pelakunya gelap mata, makanya saya disuruh keluar dulu dari rumah. Sekarang saya ikut tinggal ke temen-temen kerja saya," katanya.

Pemukulan terhadap Wina pun, sudah diproses oleh Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Satreskrim Polrestabes Bandung, dengan nomor laporan polisi LP/B/1589/X/2021/SPKTPolrestabesbandung.

Kontributor : Cesar Yudistira

Baca Juga:DP3AP2KB: Kasus Kekerasan pada Perempuan di Kepri Meningkat Sejak 2018

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak