Pelajar SMK Masuk Rumah Sakit usai Dibacok Teman Satu Sekolah

"Mereka berduel menggunakan senjata," ujar ketua Karang Taruna setempat.

Ari Syahril Ramadhan
Senin, 06 Desember 2021 | 11:40 WIB
Pelajar SMK Masuk Rumah Sakit usai Dibacok Teman Satu Sekolah
ILUSTRASI duel - Dua pria duel gunakan golok dan gergaji di Jalan Ir H Djuanda Kota Tasikmalaya, Selasa (16/11/2021). [Ayotasik.com]

Sementara itu, Kapolsek Sagaranten Iptu Aap Syaripudin membenarkan adanya duel tersebut.

Menurut dia, pelaku sudah tertangkap dan kasus ini sudah dilimpahkan ke Polres sedangkan korban masih dirawat di rumah sakit.

"Ya benar sudah dilimpahkan ke unit PPA Polres Sukabumi. Korban masih mendapat perawatan di rumah sakit," kata Aap.

Baca Juga:Mayat di Semak-semak Sungai Ciampel Karawang Seorang Pelajar SMK, Ini Kata Polisi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak