Dua Tempat Bersejarah di Bandung Barat Kini Berstatus Cagar Budaya

Dua tempat bersejarah di Kabupaten Bandung Barat (KBB) ditetapkan sebagai cagar budaya.

Galih Prasetyo
Jum'at, 07 Januari 2022 | 17:30 WIB
Dua Tempat Bersejarah di Bandung Barat Kini Berstatus Cagar Budaya
Seorang Pengunjung di Gua Pawon di Bandung Barat (Suara.com/Ferry)

Dari ketujuh kerangka manusia prasejarah yang ditemukan, ada empat kerangka manusia yang masih utuh yakni rangka ketiga, keempat, keenam dan ketujuh. Kerangka itu disebut utuh jika dari rangkaian anatominya terdapat kepala, leher, tulang belakang, tangan hingga kaki.

"Untuk menjaga dan melestarikannya, Guha Pawon ini akhirnya ditetapkan sebagai situs cagar budaya. Guha Pawon ini penting dijaga sebagai bukti bahwa kehidupan manusia ada sejak puluhan ribu tahun lalu," papar Asep.

Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki

Baca Juga:Gaston Sebut Jembalas Bisa Beroperasi Lagi, Ini Syaratnya

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini