3. Bensu Basko
Ruben menambah bisnisnya dengan meluncurkan bisnis kuliner bakso yang diberi nama Bensu Bakso.
Gerai bakso ini sudah memiliki 2 outlet di Hongkong. Selain bakso, Bensu Bakso juga menawarkan menu lainnya yang juga menjadi andalan, yakni mie ayam.
4. Big Ben Kopi
Sukses dengan produk makanan, Ruben menelurkan bisnis lainnya berupa minuman yang berbahan dasar kopi dan non-kopi.
Ruben Onsu sudah membuka gerai kedai kopi miliknya, Big Ben Kopi, di sejumlah lokasi di Jakarta seperti di wilayah Tebet, Lebak bulus dan Bendungan Hilir.
Karena ramai dikunjungi, ada juga beberapa gerai yang sudah dibuka di luar Jakarta seperti Surabaya dan Tangerang.
5. Bensu Drink
Bisnis minuman Ruben lainnya adalah minuman kemasan yang diberi merek Bensu Drink, yang tersedia di beberapa restoran milik Ruben. Minuman ini memiliki banyak varian rasa seperti jambu, leci, apel dan mangga.
Baca Juga:4 Pekerjaaan dan Soft Skill yang Paling Diminati di Tahun 2022, Fresh Graduate Wajib Tahu!
6. Bensueger