Korban Angin Puting Beliung di Nagrak Utara Sukabumi Butuh Material Bangunan

"Dibenarkan lagi gentengnya terutama di kamar yang buat tidur," ujar seorang warga yang rumahnya rusak usai diterjang angin puting beliung.

Ari Syahril Ramadhan
Kamis, 10 Maret 2022 | 15:04 WIB
Korban Angin Puting Beliung di Nagrak Utara Sukabumi Butuh Material Bangunan
Kondisi salah satu rumah yang rusak parah diterjang puting beliung di Desa Nagrak Utara, Kecamatan Nagrak, Kabupaten Sukabumi. [Sukabumiupdate.com]

"Atas arahan Bapak Kapolres Sukabumi, akan mengirimkan bantuan kepada korban bencana diwilayah Nagrak," jelas Sutarna.

Menurut Sutarna bantuan Polres Sukabumi yaitu beberapa bahan pokok kebutuhan masyarakat diantaranya mie instans, beras, minyak goreng.

Selain itu, Polwan Polres Sukabumi ajak anak korban bencana bermain bersama serta membagikan mainan. Kegiatan ini dalam rangka kegiatan trauma healing.

"Diharapkan dengan kegiatan trauma healing ini anak korban bencana cepat pulih dari traumanya," kata Kasi Humas Polres Sukabumi Ipda Aah Saepul Rohman.

Baca Juga:Ratusan Rumah di Sukabumi Rusak Akibat Tanah Bergerak

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini