Meski mendapat tuduhan tak berdasar tersebut, Fauzi Baadila tetap memberikan ucapan terima kasih kepada netizen tersebut.
"Thank you atas tudingan nya btw dina natalia lee,"
Klarifikasi dari Fauzi Baadila ini pun menuai pujian dari sejumlah warganet.
"relawan akan tetap kuat d garda terdepan," tulis akun @isn***