4 Wilayah di Kabupaten Bandung Barat Dalam Semalam Diterjang Tanah Longsor, Sejumlah Rumah Rusak Berat

Catatan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bandung Barat, ada empat titik yang alami bencana tanah longsor.

Galih Prasetyo
Sabtu, 16 Juli 2022 | 11:58 WIB
4 Wilayah di Kabupaten Bandung Barat Dalam Semalam Diterjang Tanah Longsor, Sejumlah Rumah Rusak Berat
Tebing yang Longsor Menimpa Bagian Bagian Sebuah Yayasan di Desa Tagogapu, Padalarang, Bansung Barat (istimewa)

Longsor akibat hujan deras yang mengguyur juga terjadi di Kampung Pasir Embe Hilir RT 02/15, Desa Cimanggu, Kecamatan Ngamprah pada Jumat sekitar pukul 22.00 WIB.

"1 rumah milik warga atas nama Surna (70) yang dihuni 4 jiwa mengalami kerusakan karena bagian dapur terbawa longsor," kata Duddy.

Pihaknya langsung melaksanakan assessment dan mengimbau pemilik rumah serta warga lainnya mewaspadai potensi longsor susulan.

"Kami imbau agar waspada potensi longsor susulan karena cuaca ekstrem masih terjadi beberapa hari kedepan," tutur Duddy.

Baca Juga:Intensitas Hujan Tinggi, Sejumlah Wilayah Depok Diterjang Banjir dan Tanah Longsor

Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini