Terpopuler: Ridwan Kamil Ungkap Keunggulan Mobil Listrik, Ada Prajurit TNI di Cimahi Terdaftar sebagai Anggota Parpol

"Kalau punya duit ada rezeki, mau beli mobil atau sepeda motor, pilihlah mobil, atau sepeda motor listrik,"

Galih Prasetyo
Jum'at, 16 September 2022 | 11:10 WIB
Terpopuler: Ridwan Kamil Ungkap Keunggulan Mobil Listrik, Ada Prajurit TNI di Cimahi Terdaftar sebagai Anggota Parpol
Mobil listrik Wuling Air EV [SuaraSulsel.id/Antara]

5. Negara Rugi Rp 116,8 Miliar karena Kasus Dugaan Korupsi LPDB-KUMKM Jabar, Empat Orang Ditangkap

KPK Umumkan Empat Tersangka Kasus Dana Bergulir LPDB-KUMKM di Provinsi Jabar, foto Welly Kamis (15/9/2022).
KPK Umumkan Empat Tersangka Kasus Dana Bergulir LPDB-KUMKM di Provinsi Jabar, foto Welly Kamis (15/9/2022).

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menduga kerugian keuangan negara akibat perbuatan para tersangka dalam kasus dugaan korupsi penyaluran dana oleh LPDB-KUMKM di Provinsi Jawa Barat (Jabar) sekitar Rp116,8 miliar.

"Akibat perbuatan para tersangka diduga mengakibatkan kerugian keuangan negara sekitar sejumlah Rp116,8 miliar," kata Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron mengutip dari Antara.

Baca selengkapnya

Baca Juga:Ridwan Kamil Tandatangani Nota Perubahan KUA dan PPAS Tahun 2022

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini