Kampanye Akbar Ganjar Disebut Ekspresi Rakyat, Publik Malah Nyinyir Gegara Video Ini

Menurut Hasto, konser Salam Metal ini merupakan gelar kebudayaan ekspresi rakyat arus bawah

Galih Prasetyo
Minggu, 04 Februari 2024 | 16:42 WIB
Kampanye Akbar Ganjar Disebut Ekspresi Rakyat, Publik Malah Nyinyir Gegara Video Ini
Sejumlah simpatisan dan relawan hadir dalam kampanye akbar terbuka pasangan capres-cawapres Ganjar Pranowo dan Mahfud MD di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Sabtu (3/2/2024). [ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/rwa]

Komentar yang sama juga dituliskan sejumlah pengguna Tiktok. “Cuma menikmati musiknya bukan orangnya,” ujar akun Tiktok @mari***

“Orang datang GBK Cuma mau lihat konser Slank bukan Ganjar,” timpal akun @eko***

Sementara itu, dari pantuan Suara.com, massa yang hadir tampak kenakan kaos warna merah dan putih. Warna tersebut jadi simbol solidaritas dan dukungan terhadap pasangan Ganjar-Mahfud.

Ganjar Pranowo menghadiri kampanye akbar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, dengan mengendarai motor.

Baca Juga:Jelang Debat Kelima Pilpres 2024, Prabowo-Gibran Dapat Dukungan dari Ribuan Santri di Sukabumi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak