SuaraJabar.id - Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika meminta para panitia kurban pada Hari Raya Idul Adha membungkus daging kurban dengan dedaunan, sebagai upaya mengurangi sampah plastik.
"Nanti akan dibuat surat edaran berupa imbauan kepada panitia kurban agar tidak menggunakan plastik berwarna untuk membungkus daging kurban yang dibagikan kepada masyarakat," katanya, di Purwakarta, Jawa Barata, Rabu (31/7).
Ia mengatakan, imbauan tersebut disampaikan karena biasanya daging kurban yang dibagikan kepada masyarakat dibungkus menggunakan kantong plastik.
Selain mengurangi sampah plastik di wilayah Purwakarta, imbauan itu juga untuk menjaga kualitas daging kurban yang dibagikan kepada masyarakat.
Baca Juga: Inovatif, Mahasiswa UGM Buat Alat Pengubah Sampah Plastik Jadi Bahan Bakar
"Kami akan segera menyosialisasikan isi surat edaran itu agar panitia kurban tidak menggunakan plastik berwarna," kata Anne.
Alternatifnya, kata dia, panitia kurban bisa memanfaatkan dedaunan seperti daun pisang atau daun jati atau material lain yang ramah lingkungan untuk membungkus daging kurban.
Selain itu, ada beberapa daerah di Purwakarta yang diimbau memanfaatkan daun jati, terutama di daerah sekitar Kecamatan Wanayasa. Di daerah tersebut cukup banyak pohon jati.
Bupati hanya mengimbau mengenai penggunaan dedaunan untuk membungkus daging kurban pada Hari Raya Idul Adha nanti. Sedangkan untuk sistem pembagian, itu diserahkan kepada panitia kurban di masing-masing daerah. (Antara)
Berita Terkait
-
Inovasi Pengelolaan Sampah Plastik: Sucofindo-Containder Teken MoU untuk Solusi Berkelanjutan
-
Maluku Utara Siap Ekspor Sampah Plastik, Jadi Penghasilan untuk Masyarakat
-
AQUA sebagai PELOPOR Unit Bisnis Daur Ulang Berkontribusi dalam Mengoptimalkan Pengelolaan Sampah Plastik di Indonesia
-
Inovasi Ini Mengubah Limbah Menjadi Jalan yang Lebih Kuat dan Ramah Lingkungan
-
Ruang Cerdas: Langkah Kecil Menuju Lingkungan Bersih dan Berkelanjutan
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Cari Titik Temu, Bupati Bogor Ajak Duduk Bersama Bahas Isu Viral Kades Minta THR
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?