SuaraJabar.id - Seorang kakek berinisial YS (53) nekat melakukan percobaan bunuh diri dengan cara membakar sekujur tubunya di Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat pada Senin (2/9/2019).
Kepala Urusan Humas Polresta Depok Ipda Made Budi mengatakan, dari informasi yang dihimpun, YS mencoba bunuh diri dengan membakar tubuhnya karena menderita sakit stroke.
"Nyawa korban selamat karena pas kejadian langsung ditolong warga dan dibawa ke Rumah Sakit Fatmawati," kata Made Budi ketika dikonfirmasi Suara.com di Depok, Rabu (4/9/2019).
Peristiwa percobaan bunuh diri Kakek YS dengan cara membakar diri diketahui sekitar pukul 18.30 WIB oleh warga. Warga kala itu melihat YS sudah dalam keadaan terbakar. Lalu saksi berteriak meminta tolong kepada warga lain untuk menolong kakek YS.
Baca Juga: Kronologi AF Dicekoki Sabu, Dicabuli hingga Nekat Coba Bunuh Diri
"Dalam keadaan terbakar lalu saksi berteriak tolong kemudian berusaha memadamkan api pada tubuh korban dengan menyiramkan air yang diambil dari rumah warga sekitar," tuturnya.
Berdasarkan keterangan tetangga korban, besin yang diduga untuk membakar dirinya, dibeli YS dari pom bensin mini yang tak jauh dari tempat kejadian perkara (TKP).
Diketahui, korban tinggal sendirian di rumahnya dan warga tidak tahu keluarganya berada di mana.
"Korban selamat karena langsung dibawa ke rumah sakit mengunakan mobil ambulans oleh warga," katanya.
Kontributor : Supriyadi
Baca Juga: Ingin Bunuh Diri Karena Diduga Dicabuli Teman Sendiri, AF Tersangkut di JPO
Berita Terkait
-
Waspada Stroke, Kenali Gejala dan Penanganannya Sebelum Terlambat
-
Obat Diabetes Tipe 2 Turunkan Risiko Serangan Jantung dan Stroke? Ini Faktanya
-
Kolesterol Tinggi Bisa Tanpa Gejala, Waspada 5 Tanda Ini Pada Tubuh Anda
-
Manfaat Fisioterapi Untuk Pasien Stroke dan Saraf Kejepit
-
Jam Kerja Panjang Tingkatkan Risiko Stroke hingga Serangan Jantung, Ini Cara Menjaga Kesehatan
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Penghitungan Sementara KPU: Dedi Mulyadi-Erwan Setiawan Unggul Telak di Pilgub Jabar
-
Enam Petugas KPPS Meninggal, KPU Jabar: Bukan Hanya Kelelahan, Tapi Memang Ada yang Sakit
-
Dedi-Erwan Unggul Quick Count, Anak Bos Persib: Insya Allah Hasil Resmi Tak Beda Jauh dengan Hitung Cepat
-
Ada Potensi Pemungutan Suara Ulang di Karawang dan Sukabumi, Pj Gubernur Jabar: Tunggu Bawaslu
-
Petugas TPS Meninggal Saat Bertugas, Begini Pesan PJ Gubernur Jabar