SuaraJabar.id - Kisah sial beruntun yang dialami pengemudi ojek online (ojol) bernama Agustinus Hendar Wilantoro (53) menjadi viral di jagat media sosial (medsos).
Pengalaman pahit yang dialami Hendar kali pertama terjadi pada Selasa (8/10/2019) silam saat tertipu pesanan fiktif hingga mengakibatkan kerugian dirinya mencapai Rp 660 ribu. Tak berselang lama, Hendar pun kehilangan motornya saat memesan makanan yang dipesan konsumennya pada Jumat (11/10/2019).
Hendar yang tercatat sebagai warga RT 07/RW 02 Kelurahan Pasir Gunung Selatan, Kecamatan Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat. Kini tinggal di wilayah Kelurahan Baru, Kecamatan Pasar Rebo, Jakarta Timur bersama anak dan istrinya selama satu tahun.
Di mata tetangga Hendar, selama tinggal di Kota Depok, dikenal sebagai sosok baik dan akrab dengan siapa saja.
Baca Juga: Viral Driver Ojol Alami Sial, Hendar Khawatir Cicilan Motornya Berjalan
"Iya benar, Pak Agustinus tinggal di sini. Tapi sekarang sudah enggak tinggal di sini karena rumahnya sudah dijual. Tetapi, masih KTP Depok," kata tetangga Hendar, Roni kepada Suara.com pada Senin (14/10/2019).
Roni sendiri sudah mengetahui nasib nahas yang dialami mantan tetangganya karena viral di media sosial.
"Iya saya tahu dari tetangga Pak Agus kena musibah. Sudah lama enggak tinggal di sini, karena rumahnya sudah dijual. Tapi istrinya sering ke sini bayar iuran bulanan," kata Roni.
Kata Roni, Hendar memang sehari-hari mencari nafkah dari ngojek dan biasa mangkal depan gapura Komplek Mahakam ketika masih tinggal di Depok.
"Sudah lama kalau ngojek. Orang ya baik, suka negur orang lain,"ucapnya.
Baca Juga: Sudah Belikan Motor Baru, Awkarin Siap Bertemu Driver Ojol
Terpisah, Agustinus Hendar membenarkan pernah tinggal di Kota Depok sejak tahun 1990. Namun, rumah tersebut sudah dijual dan sekarang mengontrak di Jakarta.
Berita Terkait
-
Berapa Penghasilan Driver Ojol seperti Suami Ira Swara? Banting Setir demi Penuhi Kebutuhan Keluarga
-
Driver Ojol Terbakar Gegara HP Meledak Saat Dicas, Netizen Bersimpati Lihat Videonya
-
Dharma-Kun Janjikan Tempat Colokan HP dan Wifi Gratis Bagi Driver Ojol
-
Perjalanan Inspiratif Rifky Bujana Bisri: Dari Anak Driver Ojol ke University of British Columbia
-
Abang Ojol Penculik Anak di Tangerang Tertangkap usai Tampangnya Viral, Apa Motifnya?
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024