SuaraJabar.id - Seorang tenaga kerja Indonesia asal Taiwan diduga terkena virus corona. Saat ini TKI Taiwan itu dirawat di Rumah Sakit Daerah Waled Kabupaten Cirebon.
Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Cirebon, Enny Suhaeni membenarkan informasi tersebut. Pasien terduga terinfeksi Corona tersebut saat ini diisolasi di RSD Waled untuk mencegah hal yang tak diinginkan.
Menurut Enny, sejauh ini pemeriksaan masih dilakukan terhadap pasien. Sampel darah pasien dibawa ke Litbang Kesehatan Kementerian Kesehatan RI untuk menentukan virus yang menderanya.
"Yang bersangkutan di ruang isolasi. Pemeriksaan hari ini dilakukan," kata Enny saat dikonfirmasi Ayocirebon.com (Ayo Media Network), Senin (27/1/2020).
Diketahui, seorang terduga terinfeksi Corona merupakan pekerja migran Indonesia asal Kabupaten Cirebon yang baru pulang dari Taiwan.
Berita Terkait
-
Satu Lagi, Pasien Diduga Terjangkit Virus Corona Dirawat di Cirebon
-
Teror Corona, Perawat RS Hasan Sadikin Bandung Pakai APD
-
Ramai Virus Corona, Sultan Komentar Soal Kunjungan Turis China ke Jogja
-
Berawal Sakit Flu, Kisah Guru Mandarin yang Kini Diisolasi RSUD Soetomo
-
Ada Wabah Corona, Kepala Imigrasi DIY Imbau Warga Tak ke Luar Negeri Dulu
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Bikin Warga Gatal dan Bau Menyengat, Usaha Limbah B3 di Parungpanjang Disegel Pemkab Bogor
-
5 Surga Wisata Kuliner Kota Bogor yang Wajib Dicoba, Dari Legendaris hingga Kekinian
-
BRI-Kemenpora Dorong Atlet SEA Games 2025 Jadi Juara di Arena dan Finansial
-
Masjid Raya Bandung Tak Lagi Jadi Aset Pemprov Jabar? Dedi Mulyadi: Tak Boleh Dibiayai APBD
-
Kemenpora dan BRI Salurkan Bonus Atlet yang Sukses di SEA Games 2025