SuaraJabar.id - Seorang tukang ojek pangkalan bernama Tatang tewas usai tertimpa tembok sebuah gudang di Gang KUD, Kampung Sidamukti RT 1/RW 17, Kelurahan Sukamaju, Kecamatan Cilodong, Kota Depok, Sabtu (15/2/2020).
Peristiwa itu terjadi ketika hujan deras yang menguyur Kota Depok.
"Peristiwa tembok ambruk ini ada dua korbannya. Satu korban meninggal dunia karena mengalami patah tulang rusuk di sebelah kiri atas nama Tatang warga sekitar. Satu lagi Pantun Sopia alami luka di kepala bagian belakang sebelah kanan dan kaki," kata Kasubbag Humas Polres Metro Depok AKP Firdaus.
Firdaus mengatakan, ambruknya tembok gudang setinggi 3 meter dengan panjang 10 meter itu terjadi sekitar pukul 14.00 WIB saat hujan deras. Tembok itu diduga tidak bisa menahan resapan air pada sisi tembok, karena tidak ada lubang resapan.
Baca Juga: Geger Mayat Perempuan Bercelana Ungu Tergeletak di Pintu Rel Kereta Kosambi
"Tembok gudang itu tidak bisa menahan resapan air. Jadi tidak kuat," pungkasnya.
Sebelumnya, hujan deras juga mengakibatkan ratusan rumah di Tirta Mandala Kecamatan Cilodong, Kota Depok terendam banjir.
Banjir terjadi akibat longsor di pinggir kali Jantung. Sehingga material longsor menutupi arus kali tersebut.
Kontributor : Supriyadi
Baca Juga: Heboh Virus Corona, Pekerja Krematorium Wuhan Klaim Bakar 100 Mayat Sehari
Berita Terkait
-
Turap Kali Jantung Longsor, Ratusan Rumah di Depok Terendam Banjir
-
Peserta Tes CPNS Depok Terciduk Bawa Jimat, Sekuriti Sampai Takut
-
Viral, Pemkot Depok Terbitkan Larangan Perayaan Hari Valentine
-
Perempuan Histeris di Gunungan Sampah Cari Jasad Saudaranya Viral Medsos
-
Kasus Penipuan WO Pandamanda, Pelapor Bertambah Menjadi 70 Calon Pengantin
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Dedi Mulyadi Sebut Laki-laki Suka Berbohong Jadi Target Masuk Barak Militer
-
Jangan Tunda! Klaim Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu di Hari Senin
-
Dukung SDGs, BRI Perluas Akses Pembiayaan Inklusif Berbasis ESG
-
Longsor Dahsyat Lumpuhkan Jalur Cipasung-Subang, Pengendara Terjebak!
-
Saldo DANA Kaget Ratusan Ribu di Hari Ahad, Klik Cepat Link Ini