SuaraJabar.id - Gempa Bermagnitudo 5,0 yang mengguncang Kabupaten Sukabumi terasa hingga ke wilayah Kota Bogor. Gempa itu pun membuat rapat anggota dewan di Gedung DPRD Kota Bogor sempat bubar.
Dari informasi yang dihimpun, gempa terjadi sekitar pukul 17.18 WIB sempat membuat panik PNS di Gedung DPRD Kota Bogor. Mereka berbondong-bondong keluar karena getaran terasa cukup kuat.
Rapat anggota dewan yang tengah digelar Wakil Ketua DPRD Kota Bogor Jenal Muttaqin sempat bubar karena gempa yang terada sekitar lima detik itu.
"Saya bersama staf membahas beberapa agenda dan aspirasi, tiba-tiba kursi saya goyang dan hampir jatuh tanpa berpikir panjang kita langsung keluar ruangan," kata Jenal, Selasa (10/3/2020).
Baca Juga: Gempa Sukabumi, Sejumlah Rumah Ambruk dan Hancur
Tidak hanya di Gedung DPRD Kota Bogor, kepanikan juga sempat terjadi di Plaza Jambu 2 Kota Bogor. Patung-patung baju (manekin) bergoyang kencang.
"Iya yang kerasa banget gempa, lagi nulis bon tahu-tahu goyang. Patung-patung juga pada goyang," ucap salah satu SPG batik Karina saat dihubungi Suara.com.
Namun, kepanikan tersebut tidak berlangsung lama dan aktivitas di lokasi berangsur normal kembali.
Terpisah, Anggota Pusdalops BPBD Kota Bogor Achmad Maulana mengatakan gempa tersebut terasa di kota hujan sekitar 4-6 detik. Namun, hingga saat ini belum ada laporan terkait kerusakan akibat gempa.
"Belum kang, (laporan kerusakan)," singkat Achmad, dikonfirmasi.
Baca Juga: Gempa Sukabumi Terasa Sampai Bogor Selama 6 Detik
Sebelumnya, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan adanya gempa bumi di wilayah Sukabumi berkekuatan Magnitudo 5.0.
Berita Terkait
-
Ajak Masyarakat datang ke TPS 27 November, Habib Nabil Bicara Nasib Masa Depan Bogor
-
Jelang Debat Perdana Pilwalkot Bogor, Dedie A Rachim: Kita Harus Siap Setiap Saat
-
Cara Berbeda Kampanye Dedie A Rachim di Kota Bogor, Buat Gerakan Kebersihan Massal
-
Jadi Wali Kota Bogor Dua Periode, Bima Arya Kini Jabat Wakil Menteri Dalam Negeri
-
Annida Allivia Rancang Bogor Fashion Week di Sport Center, Jadikan Ruang Kreatif Baru bagi Gen Z
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya