SuaraJabar.id - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca Bandung dan sekitarnya pada Jumat (13/3/2020) pada pagi hari cerah berawan, berpotensi terjadi hujan lokal pada siang hari, malam hari cuaca berawan dan dini hari berawan.
Kondisi cuaca Bandung pada pagi hari cerah berawan dengan suhu udara 21 derajat Celsius, kelembapan udara 70% dan kecepatan hembusan angin 10 km per jam.
Pada siang hari, Bandung berpotensi hujan lokal, untuk suhu udara berkisar 30 derajat Celcius, kelembapan udara 60% dan kecepatan angin 10 km per jam.
Sedangkan pada malam hari, Bandung berawan dengan suhu udara 24 derajat Celsius, Kelembapan udara 85% dan kecepatan angin 10 km perjam.
Dini hari Kota Bandung masih akan berawan dengan suhu udara 24 derajat Celsius, kelembapan udara meningkat 90% dan kecepatan angin 10 km per jam
Kontributor : Emi La Palau
Berita Terkait
Terpopuler
- Selamat Datang Elkan Baggott, Belum Kering Tangis Timnas Indonesia
- Pondok Pesantren Lirboyo Disorot Usai Kasus Trans 7, Ini Deretan Tokoh Jebolannya
- Pengamat Pendidikan Sebut Keputusan Gubernur Banten Nonaktifkan Kepsek SMAN 1 Cimarga 'Blunder'
- Biodata dan Pendidikan Gubernur Banten: Nonaktifkan Kepsek SMA 1 Cimarga usai Pukul Siswa Perokok
- 6 Shio Paling Beruntung Kamis 16 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
Pilihan
-
Patrick Kluivert Bongkar Cerita Makan Malam Terakhir Bersama Sebelum Dipecat
-
Dear PSSI! Ini 3 Pelatih Keturunan Indonesia yang Bisa Gantikan Patrick Kluivert
-
Proyek Sampah jadi Energi RI jadi Rebutan Global, Rosan: 107 Investor Sudah Daftar
-
Asus Hadirkan Revolusi Gaming Genggam Lewat ROG Xbox Ally, Sudah Bisa Dibeli Sekarang!
-
IHSG Rebound Fantastis di Sesi Pertama 16 Oktober 2025, Tembus Level 8.125
Terkini
-
Kasih Palestina Luncurkan Program Kasih Pangan: Dari Dapur Indonesia untuk Gaza
-
Dedi Mulyadi: 86.000 Orang Lamar Kerja Lewat Aplikasi Nyari Gawe
-
Dedi Mulyadi: Patimban Harus Jadi Motor Ekonomi Baru Jawa Barat
-
Ramalan BMKG Bikin Merinding: Curah Hujan Tinggi Ancam Cianjur
-
Mengurai Benang Kusut Pengangguran Bekasi Lewat Daur Ulang Plastik, Kunci dari Pabrik Hyundai?