SuaraJabar.id - HP kelas menengah dengan harga terjangkau memiliki cukup banyak penggemar. Melihat peluang ini, Samsung diprediksi bakal segera mengeluarkan produk anyar di segmen ini.
Bocoran anyar mengungkapkan bahwa HP murah dari Samsung ini membawa dapur pacu Snapdragon 460.
Sumber info adalah Max Weinbach, seorang penulis dari Android Police. Ia mengungkapkan melalui cuitan bahwa terdapat seri M anyar yang bakal debut di India.
Perangkat diyakini akan diluncurkan dengan membawa sistem operasi Android 11.
Baca Juga: Mirip Seri Sebelumnya, Samsung Galaxy A52 5G Akan Segera Rilis
HP baru ini memiliki nomor model "SM-F127G". Dilihat dari modelnya, kode yang ada menyuratkan bahwa perangkat bakal datang dari seri F.
Namun pernyataan dari Max justru mengklaim bahwa itu akan diluncurkan dari seri Galaxy M.
Samsung Galaxy F41 bisa dibilang merupakan Galaxy M31 dengan satu kamera lebih sedikit. Oleh sebab itu, Galaxy M yang akan datang ini kemungkinan hanya sedikit berbeda jika dibandingkan Galaxy F series.
Samsung mengirimkan HP baru dengan Android 11 merupakan sebuah keunikan tersendiri mengingat sebagian besar pabrikan masih mengirim ponsel (termasuk flagship) dengan Android 10.
Dikutip dari Gizmochina, HP baru Samsung tersebut diyakini bakal memperebutkan pasar yang sama dengan OnePlus Nord N100 di India.
Baca Juga: Samsung Galaxy Fit2, Ramah di Kantong dan Baterainya Bertahan 21 Hari
Sebagai informasi, OnePlus Nord N100 juga ditenagai dengan Snapdragon 460 namun masih menjalankan Snapdragon 460.
Berita Terkait
-
Samsung Galaxy S25 Edge Muncul di Toko Online, Harga Lebih Mahal dari Galaxy S25 Plus
-
Samsung Pede Tarif Impor Donald Trump Tak Pengaruhi Produknya
-
Perbandingan Spesifikasi Samsung Galaxy A56 5G vs Redmi Note 14 Pro+ 5G, Pilih Mana?
-
10 HP Samsung Galaxy M Series Ini Dapat Update One UI 7.0 Berbasis Android 15
-
Pre-Order Dibuka, iQOO Z10 Turbo Pro Andalkan Chipset Anyar Qualcomm
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
Pilihan
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
-
Prabowo Percaya Diri Lawan Tarif Trump: Tidak Perlu Ada Rasa Kuatir!
Terkini
-
Cari Titik Temu, Bupati Bogor Ajak Duduk Bersama Bahas Isu Viral Kades Minta THR
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?