SuaraJabar.id - Dua polisi mendapat hukuman usai melakukan perbuatan senonoh. Parahnya lagi, perbuatan asusila itu dilakukan di dalam mobil patroli ketika keduanya tengah bertugas.
Aksi bejat dua polisi ini terbongkar karena keteledoran keduanya. Mereka lupa mematikan radio komunikasi sebelum memulai aksinya.
Alhasil, suara yang dihasilkan ketika ML diketahui rekan-rekan mereka hingga komandan.
Aksi yang mencoreng nama baik kepolisian ini dilakukan dua polisi di Kota Roma, Italia. Entah apa yang membuat mereka nekat melakukan hubungan intim di dalam mobil patroli.
Baca Juga: Viral Video Kereta Tabrak Mobil Patroli, Ekspresi Masinis Jadi Sorotan
Dilansir dari wantedinrome, Aksi ini bermula saat mereka tengah berada di sebuah taman yang cukup indah di Kota Roma, Tor di Quinto.
Dua orang polisi ini langsung dijatuhi hukuman serius lantaran dianggap membuat nama kepolisian di Kota Roma tercoreng.
Tempat tersebut dikenal sebagai tempat yang romantis. Hal ini membuat kedua polisi tersebut berpikiran untuk melakukan tindakan terlarang.
Lalu dipilihlah mobil dinas polisi tersebut untuk melakukan hal tersebut. Namun apesnya, mereka lupa mematikan radio komunikasi yang ada di dalam mobil polisi tersebut.
Alhasil aksinya pun tersebar ke rekan-rekan mereka saat melakukan hubungan badan.
Baca Juga: Kesulitan Sewa Kendaraan, Jenazah di Serang Diantar Pakai Mobil Polisi
Parahnya lagi, suara yang muncul dari mobil dinas tersebut lantas direkam. Rekam audio itu kemudian disebarkan di grup percakapan sesama polisi lalu lintas. Kasus tersebut kemudian sampai ke Kepala Polisi Stefano Napoli.
Berita Terkait
-
Terungkap, 5 Fakta di Balik 3 Mobil Polisi Terbakar Dekat TPU Pondok Ranggon
-
Lisa Mariana Dipolisikan, Ini 5 Fakta Terbaru Kasusnya dengan Ridwan Kamil
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Wanita Ini Kehilangan Sepeda di Parkiran MRT, Publik Soroti Ruwetnya Pelaporan Kehilangan ke Polisi
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura