SuaraJabar.id - Akibat ada warga yang ketiduran ketika sedang memasak air, dua rumah di Kampung Liunggunung RT 001/004, Desa Kertaangsana, Kecamatan Nyalindung, Kabupaten Sukabumi hangus Terbakar, Rabu (6/1/2021) malam.
Bencana Kebakaran yang terjadi pukul 21.00 WIB itu menghanguskan rumah milik Apep Rosadi (80 tahun) dan Rahmat Hidayat (40 tahun).
Dalam peristiwa ini, pemilik rumah Rahmat mengalami luka sobek pada kaki kanannya ketika mencoba mengeluarkan motor dari kepungan api.
Relawan ProBumi, Asep Has mengatakan peristiwa ini pertama kali diketahui Yudi Atmo tetangga dari rumah yang Terbakar.
Baca Juga: Ngeri! SDN Cisarua Sukabumi Terancam Lonsor Gara-gara Ini
Yudi menerangkan bahwa pada saat sedang didalam rumahnya mendengar suara pecahan kaca. Kemudian setelah keluar rumah, Yudi melihat api membakar dapur Rahmat.
Petaka diduga berawal saat Rahmat memasak air di tungku api pada pukul 19.00 WIB. Namun Rahmat lupa kemudian tertidur. Api dari tungku kemudian berkobar lalu membakar rumah Rahmat.
"Kebakaran lalu merembet ke rumah milik Apep, karena memang berdekatan," jelas Asep.
Kerugian akibat bencana ini ditaksir mencapai Rp 150 juta.
Baca Juga: Berburu Babi Hutan, Abi Abdillah Hilang di Gunung Gede Pangrango
Berita Terkait
-
3 Lowongan Kerja Pabrik Sukabumi, Cermati di Sini!
-
Tragis! Niat Sembunyi karena Bolos Pengajian Rutin, 4 Santri di Sukabumi Tewas Tertimpa Tanggul Longsor
-
Kisah Sadbor TikToker Viral Gegara Joget Ayam, Dulu Pernah Jadi Tukang Jahit di Jakarta
-
Brutal! Komunitas Vespa Diserang di Sukabumi, Polisi Buru Pelaku
-
Sadbor TikTok Orang Mana? Daerahnya Ternyata Terkenal Sebagai Penghasil Manggis
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024
-
Apakah Samsung A35 Tahan Air dan Spesifikasinya
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global