SuaraJabar.id - Dewi Perssik antusias menyambut penyuntikan vaksin Covid-19 kloter pertama di Istana Merdeka bersama Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada hari ini, Rabu (13/1/2021).
"Mudah-mudahan ini solusinya," kata Dewi Perssik ditemui di Jalan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (13/1/2021).
Depe, demikian sapaan akrab Dewi Perssik, pun berharap mereka yang divaksin hari ini, termasuk Jokowi dan artis Raffi Ahmad tetap dalam keadaan sehat. Sehingga kata dia, masyarakat makin yakin bahwa vaksin buatan China itu benar-benar aman.
"Aku berharap kepada Bapak Jokowi dan teman-teman artis yang divaksin hari ini, mudah-mudahan sehat," kata Dewi Persik.
Baca Juga: Telaten Bersihkan Kaki Raffi Ahmad, Nagita Slavina Dipuji Istri Terbaik
Dewi Perssik sendiri selama ini percaya pada pemerintah terkait penanganan Covid-19. Karenanya ketika ada program vaksinasi, dia cukup antusias.
"Aku percaya sama pemerintah, karena pasti memberikan yang terbaik untuk semua. Dan aku percaya sama Bapak Jokowi beliau punya empati, kita berpikir positif aja," kata Dewi Persik.
"Lagi corona gini kalau berpikir negatif malah drop kesehatannya," ujar dia lagi.
Presiden Jokowi hari ini menjadi penerima pertama vaksin Covid-19 di Istana Merdeka. Setelahnya, penyuntikan vaksin dilakukan terhadap beberapa tokoh, termasuk Raffi Ahmad yang mewakili anak muda.
Baca Juga: Efek Samping Vaksin Covid-19 Bisa Dirasakan Setelah 30 Menit Disuntik
Berita Terkait
-
Kembali Cuek Disapa Warga Bandung saat Ziarah, Adab Nagita Slavina Jadi Perbincangan
-
Belum Lebaran ke Megawati, Jokowi Disebut Masih Komunikasi dengan PDIP Lewat Puan
-
Beda Nasib Usai Kasih THR ke Warga, Intip Tarif Manggung Ayu Ting Ting dan Dewi Perssik
-
Ditaksir Rogoh Rp85 Juta, Dewi Perssik Bela Diri Perkara Kasih THR Kecil: Lu Nggak Bersyukur?
-
Ada 'Wisata Jokowi' di Solo yang Sempat Bikin Wamendagri Penasaran, Apa Itu?
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar