SuaraJabar.id - Sebuah insiden di SPBU baru baru ini terkam CCTV dan viral di sosial media. Salah seorang petugas SPBU pun menjadi sorotan publik.
Aksinya yang cekatan dan tetap tenang membuat warganet mengapresiasi kinerjanya menghadapi insiden bocornya selang bensin.
Insiden itu terlihat dari unggahan video CCTV yang dibagikan oleh kreator TikTok @b.490.ng pada Minggu (31/1/2021) akhir pekan lalu.
Dalam rekaman itu tampak seorang petugas wanita tengah mengisikan bahan bakar ke mobil seorang pelanggan SPBU.
Baca Juga: Perampok Berpedang Beraksi di SPBU Benoa Denpasar, Uang Rp 10 Juta Raib
Seperti biasanya, ia menarik selang bensin agar bahan bakar itu bisa terisi dengan mudah ke tangki mobil.
Namun, diduga karena selang itu sudah lama tak diganti, serta tekanan minyak yang keluar terlalu besar, membuat selang tersebut bocor hingga menumpahkan minya ke jalan.
Mengetahui hal tersebut, dengan sigap petugas perempuan itu menarik tuas dan memasukkan selang itu ke mesin SPBU.
Belum diketahui apa kelanjutan dari peristiwa yang terjadi pada Minggu pagi kemarin.
Akibatnya, video itu pun menjadi viral selang satu hari dibagikan dan telah ditonton lebih dari 19,5 juta kali.
Baca Juga: Modus Isi Bensin, Pemotor Todongkan Pedang Rampok SPBU Benoa Denpasar
Sejumlah warganet pun tampak memberikan berbagai komentarnya.
Berita Terkait
-
Pertamina Tutup Permanen Dua SPBU yang Nakal Oplos BBM di Klaten dan Denpasar
-
Sopir Truk BBM Jadi Tersangka dalam Kasus Pertalite Dicampur Air di SPBU Pertamina Klaten
-
Pengelola SPBU Pertamina di Klaten Diperiksa Buntut Temuan Pertalite Campur Air
-
Pertalite Campur Air Ditemukan, SPBU Pertamina Klaten Dipasangi Garis Polisi
-
Kompolnas Komentari Mobil Dinas Polisi Isi Bensin di SPBU Ciceri yang Disegel: Dalam Penyidikan..
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
UMKM Perhiasan Batu Alam Jangkau Pasar Internasional Berkat BRI
-
Kasus Korupsi Dana Hibah NPCI Jabar Diduga Rekayasa, Terungkap di Persidangan
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura