SuaraJabar.id - Seorang pelanggan online shop tak habis pikir dengan hasil sablon yang ia pesan dari sebuah online shop.
Akibat miskomunikasi, ia hasil sablonan untuk bajunya yang diharapkan akan menambah keren penampilan justru membuatnya bertanya-tanya.
Ia pun menuliskan review untuk onine shop tukang sablon tersebut tentang bajunya.
Dikutip dari cuitan @txtdarionlshop, seorang pembeli membagikan curhatan dirinya yang memesan hoodie sablon dengan motif huruf dan mahkota.
Baca Juga: Tulis Review Alat Penyembur Api, Ekspresi Bocah Ini Malah Bikin Ngakak
Kendati ada kekeliruan, ia tetap memuji layanan online shop tersebut dari sisi pengiriman dan respons penjual.
"Pengiriman cepat. Respon cepat dan ramah banget. Kualitas oke," tulisnya di awal sembari memberikan bintang 5.
Namun, ia kemudian mengungkapkan ketidakcocokan harapannya dengan hasil sablon tersebut.
"Tapi sedih banget miskom. Aku mintanya gitu, datengnya gini. Pengen huruf D pake crown gitu, hurufnya doang maksudnya bukan dieja huruf," tambahnya.
Selain kekeliruan cetakan huruf, ia juga menjelaskan bahwa posisi sablon tak sesuai dengan permintaannya.
Baca Juga: Parah! Gegara Miskomunikasi, Hasil Sablon Baju Ini Bikin Publik Ngelus Dada
"Terus maunya sablonnya di punggung, tapi malah di depan. Mana mesen langsung dua, sok yakin."
Berita Terkait
-
Ganjilnya Sablonan Kaos D'Masiv saat Resmikan Halte Petukangan, Sampai Di-notice Ilustrator
-
Kenakan Hoodie dan Celana Pendek, Senator Fetterman Curi Perhatian di Pelantikan Trump
-
5 Rekomendasi Tweed Blazer Kekinian ala Korea, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
Desainnya Unik! Ini 5 Rekomendasi Olshop Shoulder Bag, Mulai Rp100 Ribuan
-
4 Rekomendasi Online Shop Lanyard Motif Unik, Tampil Modis saat WFO
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
BRI Terapkan Prinsip ESG untuk Wujudkan Pertumbuhan Ekonomi yang Bertanggung Jawab
-
BRI Berikan Tips Keamanan Digital: Waspada Kejahatan Siber Saat Idulfitri 1446 H
-
Program BRI Menanam Grow & Green: Meningkatkan Ekosistem dan Kapasitas Masyarakat Lokal
-
Dedi Mulyadi Skakmat PTPN: Kenapa Tanah Negara Disewakan, Perkebunannya Mana?
-
Gubernur Dedi Mulyadi Libatkan Pakar, Evaluasi Besar-besaran Kegiatan Ekonomi di Pegunungan Jabar