SuaraJabar.id - Bandung Electronic Centre (BEC) di Jalan Purnawarman, Kota Bandung mengalami kebakaran, Kamis (18/2/2021) sore. Diduga, api berasal dari basement gedung tersebut.
Dari informasi yang dihimpun, api mulai diketahui pada pukul 18.24 WIB. Manajemen BEC kemudian melaporkan kejadian ini ke Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Kota Bandung.
Rizki Arnaldo, seorang pekerja di salah satu merk handphone di BEC mengatakan, saat itu dirinya tengah bekerja seperti biasanya. Tiba-tiba para pekerja dan pengunjung diminta untuk mengevakuasi diri dan keluar dari gedung.
Saat keluar, ia melihat kepulan asap sudah memenuhi area depan Gedung BEC.
"Iya orang-orang pada lari tadi," ujar Rizki ketika dihubungi Suara.com.
Ia mengaku tidak melihat jelas api yang berkobar karena tertutup asap. Namun tak lama usai dievakuasi ke luar, beberapa unit mobil pemadam kebakaran terlihat mulai berdatangan ke lokasi.
Hingga berita ini ditayangkan, petugas pemadam kebakaran masih melakukan upaya pemadaman di gedung BEC.
Berita Terkait
-
Farhan Minta Warga Tak Terprovokasi Ujaran Kebencian Resbob, Polda Jabar Mulai Profiling Akun Pelaku
-
Kejari Bandung Jerat Wakil Wali Kota Erwin Sebagai Tersangka Penyalahgunaan Kewenangan Tahun 2025
-
Wali Kota Bandung Muhammad Farhan Daftar Jadi Calon Ketua Asprov PSSI Jabar
-
Kang Dedi Siapkan Kereta Kilat Pajajaran, Whoosh Bakal Ditinggalkan?
-
Saat Damkar Sleman Jadi Pelarian Warga untuk Segala Masalah: Dari Ular hingga Urusan Hati
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Dorong Lapangan Kerja Baru, Pemkab Bogor Buka Ruang Kolaborasi Seluas-luasnya Bagi Swasta
-
5 Spot Trekking Santai di Karawang Buat Healing Sekeluarga
-
KPK Garap Anggota DPRD Bekasi Iin Farihin! Buntut Kasus Suap Kolaborasi Bupati dan Sang Ayah?
-
Karawang Siap 'Glow Up' Tiru Cara Bogor Benahi Utilitas Udara yang Membahayakan
-
Mencekam! Nobar Persib vs Persija di Depok Berujung Bentrok, Gang Jati Sempat Memanas