"Udah sering kejadian. Motor, mobil juga udah pernah kejadian," ucap Ujang.
Tidak Pernah Mendapat Honor
Saat ayam berkokok di pagi hari, Ujang sudah bergegas dari rumahnya yang tak jauh dari perlintasan tersebut. Namun, terkadang juga bertugas siang hari mengingat ia tak bertugas sendiri.
Ujang Rahmat bergantian dengan temannya yang merupakan anggota Linmas setempat. Jika bertugas pagi hari, ia akan pulang siang hari. Namun ketika bertugas siang, maka akan sampai malam dirinya bergelut di sekitar perlintasan kereta api.
Ia tidak pernah mendapatkan honor apalagi gaji selama berpuluh tahun menjaga perlintasan kereta api. Ujang hanya mendapatkan sedikit cuan dari pengendara yang memberinya dengan suka rela.
Terlihat ia selalu mengulurkan tangannya ketika ada pengendara yang hendak memberinya sedikit rezeki untuk dibawa pulang. Ia tak melihat sedikit atau banyaknya, asalkan tidak ada kejadian yang tidak diinginkan, Ujang sudah senang dan bersyukur.
Namun, ada saat dimana ia selalu menantikannya yakni awal bulan. Sebab, saat bulan muda ia kerap mendapat rezeki lebih dari pengendara yang lewat. Pengendara seperti 'royal' tetiba saat-saat itu.
"Kalau tanggal muda itu, suka banyak yang ngasih," tuturnya, sambil tersenyum bahagia.
Selagi masih kuat berdiri, Ujang akan tetap menjada pintu perlintasan liar tersebut. Bukan hanya soal mencari nafkah, namun ada ribuan bahkan ratusan nyawa yang setiap harinya lewat perlintasan tersebut.
Baca Juga: Bupati Aa Umbara dan Anaknya Ditahan KPK Selama 20 Hari
Kontributor : Ferrye Bangkit Rizki
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Mencekam! Nobar Persib vs Persija di Depok Berujung Bentrok, Gang Jati Sempat Memanas
-
GBLA Membiru! 5 Fakta Menarik Persib Kunci Juara Paruh Musim Usai Tekuk Persija 1-0
-
Hindari Titik Ini! Banjir Rendam Jalur Pantura Kudus
-
Persib vs Persija: Antara Dominasi Maung Bandung dan Kebangkitan Macan Kemayoran
-
Mengenal Simpadampro: Aplikasi Futuristik Damkar Bogor yang Bisa 'Ramal' Kebakaran