SuaraJabar.id - Wali Kota Bogor Bima Arya mengatakan hingga saat ini penularan Covid-19 di kota hujan masih melandai.
Meski dmeikian, Pemkot Bogor tetap mengantisipasi kemungkinan peningkatan kasus positif Covid-19 setelah libur Lebaran tahun ini, sampai dua pekan ke depan.
"Puncak libur Lebaran tahun 2021 sampai hari Minggu kemarin. Hari ini sudah melewati puncak libur Lebaran. Tren penularan Covid-19 masih melandai," kata Bima Arya di Balai Kota Bogor, Senin (17/5/2021).
Bima Arya menuturkan, saat ini pasien Covid-19 yang dirawat di rumah sakit sudah sangat sedikit.
"Banyak tempat tidur untuk perawatan pasien positif Covid-19 di rumah sakit sudah kosong," katanya.
Meskipun tren penularan Covid-19 terus melandai, Bima mengatakan pihaknya bakal tetap mengantisipasi hingga dua pekan ke depan, jangan sampai muncul peningkatan kasus Covid-19.
Bima menjelaskan, meskipun pemerintah pusat dan Pemerintah Kota Bogor telah melarang mudik pada libur Lebaran tahun 2021 ini, tapi masih ada masyarakat yang mudik dan kini telah kembali lagi ke rumahnya, termasuk ke Kota Bogor.
"Ini yang harus diantisipasi," katanya.
Menurut dia, Pemerintah Kota Bogor menyediakan tes swab antigen untuk para pemudik yang tiba di Kota Bogor guna mengantisipasi kemungkinan penularan Covid-19.
Baca Juga: Dihadiri 8 Pemain, Latihan Perdana PSMS Medan Diisi Materi Small Game
Berdasarkan data Covid-19 pada Dinas Kesehatan Kota Bogor, pada Senin hari ini, kasus positif COVID-19 yang baru terkonfirmasi ada 10 kasus, sedangkan kasus positif yang dinyatakan sembuh dari perawatan ada 95 kasus.
Dengan jumlah tersebut, maka kasus positif COVID-19 yang masih dalam perawatan pada Senin hari ini ada 257 kasus. (Antara)
Berita Terkait
-
Dihadiri 8 Pemain, Latihan Perdana PSMS Medan Diisi Materi Small Game
-
ASN Bantul Ketahuan Bolos Kerja Pascalebaran, Siap-Siap Tunjangan Dipotong
-
Selama Periode Libur Lebaran, 42 PNS DKI Lakukan Mudik
-
Hari Pertama Ngantor Usai Libur Lebaran, Ratusan PNS DKI Absen
-
Viral Wanita yang Ngamuk Dilarang ke Pantai Minta Maaf, Gak Ganas Lagi
Terpopuler
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
Pilihan
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
-
Sri Mulyani Umumkan 26 Nama Lolos Seleksi DK LPS, Ada Mantan Bos BUMN, BI Hingga OJK
Terkini
-
Akhirnya! Rumah Pemulasaran di Tasikmalaya Resmi Dibuka, Jadi Simbol Toleransi
-
Pendampingan Klasterkuhidupku BRI Jadikan UMKM Tanaman Hias di Kota Batu Semakin Maju
-
Transformasi Digital BRI Lewat AgenBRILink Dorong Inklusi Keuangan
-
BRI Perkuat Reputasi Global, Pimpin Daftar Bank Terbaik di Indonesia
-
Fakta Kelam Gadis 16 Tahun di Cianjur: 4 Hari Disekap, Digilir 12 Pria, Pelaku Termasuk Pelajar