SuaraJabar.id - Anugerah Lembaga Sensor Film Awards 2021 baru saja digelar pada Rabu, (17/11/2021). Sejumlah penyanyi hingga artis turut memeriahkan acara tersebut.
Salah satunya adalah Hana Saraswati, pemain sinetron Buku Harian Seorang Istri. Hana tampil menawan saat hadiri Anugerah Lembaga Sensor Film Awards 2021. Hana berhasil mencuri perhatian publik lewat gaunnya yang terbuat dari kain tenun nusantara. Intip yuk foto-fotonya!
1. Ia bahkan menggandeng MUA hingga desainer ternama demi penampilannya yang paripurna. Sebut saja MUA Rhay David hingga desainer Defrico Audy. Stylist Doley Tobing pun turun tangan.
2. Seperti yang diketahui, Hana selama ini dikenal apik memerankan Alya dalam Buku Harian Seorang Isrti. Namanya makin melambung semenjak itu.
3. Di acara tersebut, Hana kenakan gaun dengan dominasi warna hitam. Warna hitam memang tak pernah salah untuk jadi pilihan yang menorehkan kesan glamour.
4. Yang menarik, gaun tersebut terbuat dari kain tenun NTT. Hana membuktikan betapa kain nusantara bisa dibuat jadi gaun yang mewah abis.
5. Tak heran kalau Hana mendapat banyak pujian karena penampilannya itu. Menurut netizen, ia tampil cantik dan beda banget dari perannya sebagai Alya.
Tag
Berita Terkait
-
7 Potret Mahdy Reza, Pesinetron Asal Madura yang Sering Dikira Keturunan
-
7 Potret Pemeran Roni dalam Sinetron Buku Harian Seorang Istri di Balik Layar
-
9 Potret Kedekatan Asha Assuncao dan Mahdy Reza di Luar Sinetron, Bikin Baper
-
9 Potret Rangga Azof Bintang Buku Harian Seorang Istri, Jadi Artis Gegara Magang
-
9 Potret Pemain Buku Harian Seorang Istri di Luar Sinetron, Aslinya Dekat Sama Keluarga
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Dilema Perut vs Aturan di Pongkor: ESDM Akui Marak Tambang Emas Ilegal di Bogor
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 17 Kurikulum Merdeka: Panduan Lengkap Identifikasi SDA
-
Baru Kumpul Tahun Baru, Keluarga Pramugari Esther Aprilita di Bogor Masih Berharap Mukjizat
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 205: Bedah Tuntas Dampak Monopoli Perdagangan
-
Bau Amis Dugaan 'Beking' Aparat di Tambang Emas Ilegal Gunung Guruh Tercium Kejagung