SuaraJabar.id - Hati-hati jika Anda sedang bermain kesuatu tempat yang banyak pohon besarnya, lalu daunnya berjatuhan, jangan dibakar apalagi diabaikan begitu saja.
Coba cek daunnya, lalu temukan bentuk daun yang cukup unik, lalu rangkai menjadi sebuah hasil karya yang unik dan menarik. Sebab kini daun kering tak lagi hanya bisa dianggap sebagai sampah atau barang tak bergunua. Jika memiliki sedikit kreatifitas, ide usaha daun kering bisa muncul dan menghasilan banyak cuan.
Ide usaha daun kering belakangan ini mulai banyak bermunculan. Usaha ini cukup menjanjikan karena hanya memerlukan sedikit modal, namun omzetnya bisa mencapai jutaan rupiah.
Berikut beberapa ide usaha daun kering yang bisa dijadikan inspirasi untuk Anda yang ingin memulai usaha, di antaranya:
Baca Juga: 3 Keuntungan Bisnis Warmindo, Modal Kecil Untung Selangit
1. Gantungan kunci dari daun kering
Biasanya gantungan kunci terbuat dari besi atau kayu. Nah bagaimana jadinya jika daun dijadikan gantungan kunci? yang pasti akan terlihat unik dan menarik.
Untuk membuat gantungan kunci dari daun kering cukup mudah. Anda hanya perlu menggunting daun sesuai dengan bentuk yang diinginkan kemudian beri lubang atasnya untuk ikatan.
Agar awet, Anda bisa pilih daun yang tebal atau menggabungkan beberpa daun lalu beri perekat agar lebih kuat.
2. Hiasan bingkai foto dari daun kering
Baca Juga: Ide Bisnis Modal Kecil Tapi Untung Besar, Tanpa Perlu Sewa Tempat
Bila Anda menyukai hiasan bingkai foto, sekarang Anda bisa membuatnya sendiri dengan cara menambahkan daun kering di dalam foto atau di pinggiran bingkai fotonya.
Berita Terkait
-
Mengintip Harga Menu Bebek Carok: Bisnis Tretan Muslim Disorot gegara Curhatan King Abdi
-
Harga Emas Pegadaian Tembus Rp 2 Juta, Warga Berbondong-bondong Beli Emas
-
Bisnis Mardigu Wowiek yang Kini Ditunjuk Jadi Komisaris Utama Bank BJB: dari Bitcoin hingga Hotel
-
THR Ludes Pasca Lebaran? Simak Tips Kelola Keuangan Agar Usaha Tidak Boncos
-
4 Permasalahan Bisnis Kuliner Artis, Terbaru King Abdi Merasa Didepak Tretan Muslim
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Prestasi Mendunia dan Membanggakan: BRI Raih Euromoney Private Banking Awards 2025 di London
-
Kain Tenun Ulos Kebanggaan Indonesia Sukses Tembus Pasar Amerika Serikat Berkat Klasterkuhidupku BRI
-
Berdayakan UMKM Go Global, BRI Hadirkan Binaannya di FHA-Food & Beverage 2025 Singapura
-
Bersinergi dengan BPKH dan Kemenag, BRI Sediakan Banknotes untuk Living Cost Jemaah Haji 2025
-
Direktur Utama BRI Hery Gunardi Jadi Ketum PERBANAS 20242028, Punya Berbagai Karir Cemerlang