SuaraJabar.id - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil akan menyumbangkan uang hasil penjualan lukisan miliknya di NFT melalui Opensea keapda anak-anak yatim piatu di Jawa Barat.
Hal itu diumumkan Ridwan Kamil di akun Instagram pribadinya @ridwankamil.
"Hasilnya akan disumbangkan untuk yayasan yang membantu kepada anak-anak yang menjadi yatim piatu karena orangtuanya meninggal oleh pandemi covid di Jawa Barat."
"Setelah eksperimen menjualkan lukisan jalanan Braga, kali ini saya eksperimen menjual karya kreatif sendiri berjudul “Pandemic Self Portrait”." tulis pria yang akrab disapa Kang Emil tersebut.
Baca Juga: Kominfo Peringatkan Platform NFT Agar Tak Langgar UU ITE
Dalam unggahannya itu, Kang Emil juga memberi pesan untuk siap menyosong era digital seperti saat ini dan memanfaatkan booming NFT sebagai salah satu lahan ekonomi baru.
"Hayu pada diseriusin hijrah digitalnya." tulis Ridwan Kamil.
Sebelumnya, Crazy Rich asal Bangka, Lanang Cikal Narendra mengeluarkan uang cukup banyak untuk bisa mendapatkan luksan NFT (Non-fungible token) milik Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.
Lanang lewat unggahan Instastory di akun Instagram miliknya memperlihatkan lukisan NFT Ridwan Kamil yang berjudul "Pandemic Self Potrait" tersebut.
Dari laman openseo.io, lukisan NFT itu diunggah akun Ridwan_Kamil_Collection dan sudah terjual dengan harga 1 Et1 Ethereum (ETH). Jika diuangkan 1 ETH itu senilai 3.213 dolar AS atau setara Rp 45,9 juta.
Baca Juga: Pasca Ghozali Viral, Tersebar Unggahan Open BO, Video Wedding Hingga Jualan Foto Seksi di OpenSea
Berita Terkait
-
RK-Suswono Optimis Pilkada Jakarta Dua Putaran, Anies : Ini Bukan Ramalan Cuaca
-
Jabar dan Jateng Sudah, Pasukan Jalak Bersiap Menangkan RIDO di Putaran Kedua Pilkada Jakarta
-
Berkaca dari Aksi Timses Ridwan Kamil-Suswono, Apa Hukum Bikin Sayembara dalam Islam?
-
Apa Agama Dedi Mulyadi? Calon Gubernur Jabar yang Unggul Telak di Pilgub 2024
-
Pramono-Rano Deklarasi Menang Pilgub Jakarta Satu Putaran, RK Bakal Terima Hasilnya kalau...
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
Terkini
-
Pj Gubernur Jabar Minta Semua Pihak Tenang Sikapi Hasil Quick Count
-
Pilgub Jabar: Menang Versi Hitung Cepat, Dedi Mulyadi Turun ke Sawah
-
Bawaslu Kota Tasikmalaya Telusuri Dugaan Praktik Politik Uang
-
Bawa Pulang Poin dari Markas Port FC, Persib Masih Punya Kans ke 16 Besar AFC Champions League II
-
Sempat Terhenti Gara-gara Warga Coblos Dua Kali, Pemungutan Suara di TPS 09 Karawang Dilanjutkan