SuaraJabar.id - Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kabupaten Cirebon Dadang Suhendra mengatakan pihaknya telah melakukan pengecekan harga minyak goreng di sejumlah pasar modern.
Dari pengecekan itu kata Dadang, harga minyak goreng di pasar modern sudah berada di angka Rp 14 ribu per liter.
"Setelah kami melakukan pengecekan di beberapa pasar modern harga sudah Rp14 ribu per liter," kata Dadang, Rabu (19/1/2022) dikutip dari Antara.
Sedangkan untuk harga minyak goreng di pasar tradisional, serta warung-warung, tambahnya, warga masih diberikan waktu hingga satu minggu ke depan.
"Kalau untuk pasar tradisional, dan warung kecil, kita kasih waktu sampai satu minggu ke depan untuk menerapkan harga Rp 14 ribu per liter," tuturnya.
Untuk itu lanjut Dadang, pihaknya mengimbau kepada masyarakat agar tidak perlu memborong minyak goreng berlebihan, karena saat ini pemerintah telah mematok harga Rp 14 ribu per liter untuk semua merek.
Namun saat ini pasar modern masih membatasi pembelian maksimal dua liter per orang, hal ini agar stok minyak goreng aman.
"Tapi masih ada pembatasan per orang hanya diperbolehkan membeli dua liter saja," katanya.
Baca Juga: Harga Minyak Goreng Turun Rp14.000 per Liter, Emak-emak di Palembang Serbu Minimarket
Berita Terkait
-
Promo Superindo Hari Ini: Katalog Diskon Terbaru 14-16 November 2025 Minyak hingga Popok
-
Promo Superindo Hari Ini 13 November 2025: Katalog Baru dan Diskon Weekday
-
Promo Superindo 12 November 2025, Diskon Up to 50% Minyak Goreng hingga Camilan
-
Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
-
Promo Superindo Hari Ini 9 November 2025: Hujan Diskon Ice Cream hingga Minyak Goreng
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
3 Rekomendasi HP Murah Kualitas Bagus untuk Mahasiswa 2025: Spek Dewa, Harga Sahabat Kosan!
-
3 Laboratorium Rahasia Narkotika Beroperasi di Bogor dan Cimahi
-
Geger Penemuan Kerangka Manusia di Irigasi Karawang
-
Ego 3 Kades di Karawang Nyaris Gagalkan Proyek Banjir Vital! Dedi Mulyadi Turun Tangan, Ini Hasilnya
-
Diduga Rampas Sertifikat Jaminan Utang Rp500 Juta, Kades di Bekasi Terancam Dipolisikan