SuaraJabar.id - Seorang Satpam Bank BJB Unit Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya berhasil menggagalkan upaya pembobolan ATM pada Minggu (23/1/2022).
Awalnya, petugas Satpam bernama Deni Syafaat itu curiga ketika melihat ada pemuda yang masuk ke ATM di di Komplek Ruko Pusat Kerajinan Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya.
“Kejadiannya Minggu (23/1/2022) jam 00.30 WIB, saat saya piket ada seorang pemuda lama di ruang ATM. Dilihat dari kejauhan, ternyata sedang membongkar brankas pakai tangan kosong.”
“Di dalam sekitar 4 menit, awalnya pura-pura memasukan PIN,” katanya kepada wartawan, Senin (24/1/2022).
Baca Juga: Banyak Wisatawan Pangandaran Tersesat di Daerah Ini, Warga Minta Pemerintah Pasang Penunjuk Arah
Satpam BJB Rajapolah tersebut langsung meminta bantuan masyarakat setempat untuk mengamankan pemuda tersebut.
Saat mengamankan pelaku, brankas uang di ATM itu dalam kondisi terbuka dan rusak. Nnamun pelaku tak sempat membawa uang di dalamnya.
“Pelaku datang seorang diri menggunakan motor sebelum masuk ke ATM. Bersama warga diamankan di pos jaga dan melapor ke Polsek Rajapolah,” ucapnya.
Kapolsek Rajapolah, AKP Iwan Sujarwo membenarkan kejadian tersebut. Penyelidikan tengah berjalan bersama Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota.
“Pelaku atas nama AR alamat Sukahening, Kabupaten Tasikmalaya. Yang bersangkutan diduga melakukan percobaan pencurian dengan merusak ATM,” jelasnya.
Baca Juga: Kakek Pelaku Asusila terhadap Anak 4 Tahun di Tasikmalaya Terancam Hukuman 15 Tahun Penjara
Aksi pelaku terlanjur ketahuan satpam dibantu warga. Uang di brankas terselamatkan, meskipun dalam kondisi rusak.
Berita Terkait
-
Skandal Pungli Rutan KPK: Satpam Tak Punya Kompetesi Jadi Sipir, Tahanan Diperas hingga Miliaran
-
Kehabisan Saldo GoPay? Begini Cara Isi Ulang via ATM BCA!
-
Cara Tarik Tunai GoPay di ATM BCA, Tak Perlu Pakai Kartu!
-
Kartu Debit BRI Terblokir? Aktifkan Kembali Lewat BRImo, Cukup Satu Sentuhan Jari
-
Cara Transfer Dana dari BCA ke ShopeePay dari Aplikasi Maupun ATM
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Desas-desus Shell Mau Hengkang dari RI Masih Rancu, SPBU Masih Beroperasi
-
Media Asing Soroti 9 Pemain Grade A Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Siapa Saja?
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024