SuaraJabar.id - Gempa Banten Jumat sore ini, 4 Januari 2022 terasa hingga Kota Bandung.
BMKG menyatakan gempa Banten hari ini tepatnya terjadi di wilayah Bayah, Banten, Jawa Barat. Adapun gempa Banten tersebut memiliki Magnitudo 5.5.
Salah seorang warga Kota Bandung, Dina (26) mengaku merasakan gempa. "Getarannya cukup kuat." katanya, dikutip dari Ayobandung--Jaringan Suara.com, Jumat (4/2).
Namun, durasi gempa tidak cukup lama. Sementara itu, BMKG melalui akun Twitter resminya menegaskan gempa tersebut toidak berpotensi tsunami.
Baca Juga: Gempa 5,5 Magnitudo Kembali Guncang Banten Hari Ini, Dirasakan Sejumlah Warga di Bogor
"#Gempa Magnitudo: 5.5, Kedalaman: 10 km, 04 Feb 2022 17:10:45 WIB, Koordinat: 7.48 LS-105.92 BT (71 km BaratDaya BAYAH-BANTEN), Tidak berpotensi tsunami #BMKG," tulis BMKG.
Episentrum gempa berada di 71 km kilometer barat daya Bayah, Banten, lokasi berada di 7,48 derajat Lintang Selatan dan 105,92 derajat Bujur Timur dengan kedalaman 10 kilometer.
Di laman Twitter, sejumlah warganet yang mengaku dari Bogor dan Bekasi mengaku merasakan getarannya.
"Aku ngersa si didaerah bekasi wkwk," tulis akun @Ani*** membalas informasi gempa yang disampaikan akun resmi BMKG.
Meski banyak juga warganet lain yang mengaku tinggal di Bekasi tidak merasakan getaran gempa di Banten tersebut.
Baca Juga: Gempa Bumi M 5,5 Guncang Wilayah Banten
Sementara sejumlah warganet yang mengaku dari Bogor mengaku merasakan getaran gempa di Banten.
"Gempa di banten, kerasa nih sampe bogor," tulis akun @sky***
Berita Terkait
-
Bojan Hodak Lega, Laga Lawan Bali United di BRI Liga 1 Ditunda PT LIB
-
Bandung Barat Minim Bioskop, Keluhan Raffi Ahmad Didengar Pemerintah!
-
Warung Bang Gino, Jawaranya Seblak di Kota Jambi
-
Ujaran Kebencian Selama Pilkada Serentak Lebih Banyak Dibandingkan Saat Pilpres, Ada Faktor Kesengajaan?
-
Mantap! Intuisi Kakang Rudianto Dipuji Bojan Hodak usai Persib Raih 3 Poin
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024