Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Minggu, 20 Februari 2022 | 15:10 WIB
Ilustrasi BPJS Kesehatan, Besaran denda BPJS Kesehatan (bpjs-kesehatan.go.id)

7. Aplikasi Mobile JKN BPJS

8. Ini cara daftar BPJS Kesehatan online lewat aplikasi Android sehingga kamu bisa mendaftar lewat HP.

Cara daftar BPJS mandiri online melalui aplikasi mobile JKN:

1. Unduh aplikasi Mobile JKN BPJS di Play Store.

Baca Juga: Aturan Baru! Mulai 1 Maret 2022, Jual-Beli Tanah Harus Lampirkan BPJS Kesehatan

2. Buka aplikasi tersebut dan pilih menu Pendaftaran Peserta Baru.

3. Masukan Nomor Induk Kependudukan (NIK) yang tertera pada KTP dan nama anggota keluargamu otomatis akan muncul.

4. Isi data-data yang diminta.

5. Isi kolom alamat email, nomor hp, lalu kamu akan mendapatkan nomor Virtual Account untuk melakukan pembayaran.

6. Nomor peserta akan kamu terima. Jika terjadi kendala, silakan hubungi 1500 400.

Baca Juga: BPJS Kesehatan Jadi Syarat Jual Beli Tanah, Legislator Luqman Curiga Ada Penyusup Jahat Sekitar Jokowi

7. Masuk lagi ke aplikasi Mobile JKN BPJS, lalu melakukan pendaftaran pengguna.

Load More