SuaraJabar.id - Wali Kota Bandung, Yana Mulyana dilarikan ke rumah sakit Santosa Kota Bandung pada Rabu (13/7/2022) untuk menjalani perawatan dan observasi kesehatan.
Informasi mengenai dirinya yang dilarikan ke rumah sakit disampaikan Yana Mulyana lewat unggahan Instastory akun Instagram miliknya @kangyanamulyana.
Dalam video itu, tampak Yana Mulyana tengah duduk di ranjang rumah sakit. Belum diketahui penyakit yang diderita oleh Yana.
Yana belum menjelaskan lebih jauh tentang keluhan gejala pada tubuh yang membuatnya perlu menjalani observasi di rumah sakit.
Baca Juga: Dua Outlet Holywings di Bandung Tutup, Yana Mulyana: Nanti Kita Saling Awasi
"Hari ini Rabu 13 Juli 2022, saya Yana Mulyana Wali Kota Bandung alhamdulillah sehat tapi memang memerlukan beberapa observasi," ucapnya dalam vidoe tersebut.
Ditambahkan Yana, bahwa dirinya berterima kasih atas doa yang dberikan untuk dirinya.
"Insya Allah kita semua sehat dan terima kasih atas doa dari kita dan untuk kita semua, nuhun (terima kasih)," tambah Yana.
Berita Terkait
-
Viral Sosok Hitam Menyerupai Anak Kecil Terekam CCTV Rumah Sakit, Benarkah Itu Hantu atau Fenomena Pareidolia?
-
Ditanya Dharma soal Teras Cihampelas yang Sekarang Sepi, RK Salahkan Penerusnya
-
Rumah Sakit Swasta Indonesia Mengalami Pertumbuhan Pesat, Fokus pada Transformasi Layanan Kesehatan
-
Ancaman Bom di Wisuda Unpar Bandung, 100 Polisi Berjaga Ketat!
-
Tewas di Pohon Warga, Staf RS di Lombok Timur Akhiri Hidup Diduga karena Asmara
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Transformasi Digital BRIAPI Sukses Membawa BRI Raih Pengakuan Global
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Tasikmalaya: Media Lokal Perlu Diversifikasi Sumber Pendapatan
-
4 Santri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Sukabumi, BPBD Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Tersedia 100 Ribu Hadiah Termasuk BMW 520i M Sport di BRImo FSTVL, Ini Cara Memenangkannya!
-
Lewat Tanya Sabrina, Kamu Bisa Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend