SuaraJabar.id - Penceramah Yusuf Mansur tak terima dengan pemberitaan yang mengaitkan anaknya, Wirda Mansur dengan Rizky Billar. Wirda jadi bulan-bulanan netizen pasca komentar dari Yusuf Mansur.
Sebelumnya, Yusuf Mansur angkat bicara terkait dugaan kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) yang dilakukan Rizky Billar kepada Lesti Kejora.
Pernyataan ini jadi boomerang bagi Yusuf Mansur. Netizen yang tak terima kemudian memberikan komentar pedas hingga menjodoh-jodohkan Wirda dengan Rizky Billar.
Kometar dari para netizen ini kemudian dijadikan pemberitaan sejumlah media online. Ini berawal dari komentar Yusuf Mansur soal dugaan KDRT Rizky Billar.
Baca Juga: Putrinya Dijodohin Netizen dengan Billar, Ustazd Yusuf Mansur: Media Jangan Sembrono Ngutap-Ngutip
"Saya sih melihat dari sisi manusia, mudah mudahan ada kesempatan dan jadi lebih baik lagi," kata Ustaz Yusuf Mansur di Pondok Pesantren Daarul Quran, Tangerang, Jumat (7/10) mengutip dari matamata.com--jaringan Suara.com
Saya sih sebenarnya nggak mau ikut campur. Tapi kalau dia (Billar) minta maaf dan berjanji akan lebih baik daripada kemarin, ya kasih kesempatan. Ini dari kacamata saya. Karena orang keliru harus dikasih kesempatan. Barangkali bisa nih bertahan dan berbaikan lagi. Cari yang sempurna kan sulit," imbuhnya.
"Banyak kok di dunia ini yang tadinya suaminya berengsek tapi si istri bertahan, dia salat malam, berdoa. Malah jadi lebih baik si suaminya atau sebaliknya seorang suami yang bertahan dengan istri yang kacau dengan cara berdoa dekatkan diri dengan Allah."
Sederet netizen mengomentari ucapan Ustaz Yusuf Mansur tersebut dengan kalimat satire. Mereka lantas menjodoh-jodohkan Rizky Billar dengan Wirda Mansur.
"Jodohin aja sama Wirda, pak. Wirda kan jomblo tuhhh. Pas!!!!" komentar netizen.
Baca Juga: Wirda Mansur Dijodoh-jodohin Sama Rizky Billar, Begini Respon Tegas Ustaz Yusuf Mansur
Lewat unggahan akun Instagram pribadinya, Yusuf Mansur tak terima dengan komentar tersebut.
"Media biar gmn kwn2. Mdh2an ke depan ga sembrono ngutap ngutip, dan ngasih judul serta isi. Jangan gegara "klik bait", jd berdampak negatif kemana2," tulis Yusuf Mansur.
"Buat kwn2 yg lagi misal, di posisi saya, belajar aja. Kalo lagi jadi kesetan, ya terimain aja. Hehehe," sambungnya.
Berita Terkait
-
Hasto Beberkan Politik Jokowi dan Anies, Netizen Samakan dengan Fufufafa: Gak Punya Nyali!
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Rooms Inc d'Botanica Bandung Ikut Semarakkan Program Akhir Tahun Artotel Wanderlust Bertajuk "Serenata Akhir Tahun"
-
Miris! Pelajar SMA Cianjur Jadi Kurir Narkoba Internasional, Raup Untung Puluhan Juta
-
Lari Sambil Donasi, OPPO Run 2024 Kumpulkan Dana untuk Pemberdayaan Disabilitas
-
Sikap Politik PWNU di Pilkada Jabar: Gubernur Terpilih Wajib Kuatkan Persatuan Umat
-
Dapat Bonus Logam Mulia 1 Gram, Yuk Ikuti KPR BRI Property Expo 2024