SuaraJabar.id - Kasus cacar monyet disebut oleh Dinas Kesehatan (Diskes) Jawa Barat sudah masuk ke wilayah Bandung. Kondisi ini jangan dibuat panik, warga bisa mengenali ciri dan cara mencegah cacar monyet.
Pihak Dinkes Jawa Barat saat ini melakukan pelacakan kontak secara ketat terhadap salah satu pasien di Kota Bandung yang positif terkena cacar monyet.
Cacar monyet adalah penyakit langka yang disebabkan oleh sebuah virus bernama monkeypox. Gejala atau ciri orang yang terkena cacar monyet biasanya mengalami demam lebih dari 38,5 derajat, sakit kepala hingga sakit punggung.
Meski sebagai penyakit zoonosis langka, cacar monyet seperti dikutip dari Healthdirect, Kamis, (2/11/2023), bisa dicegah.
Cara Mencegah Penyakit Cacar Monyet:
1. Melakukan vaksinasi terhadap cacar 85 persen disebut efektif mencegah dari penyakit cacar monyet.
2. Jika hendak berpergian ke luar negeri khsususnya daerah Afrika dan Timur Tengah, harus menghindari kontak dengan hewan liar.
3. Perhatikan kebersihan diri sendiri, selalu mencuci tangan dipercaya bisa mencegah dari penyakit langka ini. Apabila sedang merawat pasien cacar monyet, gunakan alat pelindung diri seperti sarung tangan, masker, pelindung mata, dan baju sekali pakai.
4. Apabila terkena atau didiagnosa cacar monyet, isolasi diri sendiri dengan memperhatikan saran Dokter hingga ruam di kulit hilang.
Baca Juga: Kasus Cacar Monyet Bertambah Jadi 29, Apakah Penyakit Ini Bisa Mematikan?
5. Melakukan pencatatan terhadap orang yang terkena cacar monyet dapat membantu mencegah penyebaran penyakit tersebut.
Bagi masyarakat Jawa Barat khususnya warga Bandung, bisa memperhatikan lima cara di atas agar meminimalisir penyebaran cacar monyet.
Berita Terkait
-
Kasus Cacar Monyet Bertambah Jadi 29, Apakah Penyakit Ini Bisa Mematikan?
-
29 Kasus Cacar Monyet Terkonfirmasi, Akankah jadi Kejadian Luar Biasa?
-
Cacar Monyet Juga Intai Anak-Anak, Mantan Direktur WHO Angkat Bicara
-
Empat Kasus Cacar Monyet Ditemukan di Malaysia, Kenali Dari Gejala Berikut
-
Penting Diperhatikan! Berikut Cara Isoman bagi Penderita Cacar Monyet
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Longsor Proyek di Jatinangor: 3 Pekerja Tewas, 3 Lainnya Masih Tertimbun Material
-
Bupati Rudy Susmanto Garansi Tak Ada Alih Fungsi Lahan di Bogor Hingga 2028
-
Sinergi BUMN, BRI Ambil Peran dalam Pembangunan Huntara untuk Masyarakat Aceh
-
Masuki 2026, Dirut BRI Yakin Transformasi Perkuat Daya Saing dan Pertumbuhan
-
Mal Pelayanan Publik Bogor Barat dan Timur Mulai Digarap 2027, Bupati: Urus Dokumen Tak Perlu Jauh