SuaraJabar.id - Tiga pemain asing yang sedang merumput di Liga Malaysia dirumorkan sedang diamati oleh Persib Bandung. Diketahui, dua pemain itu berasal dari benua Eropa dan satu dari Australia.
Kabar Persib Bandung mengamati tiga pemain asing yang sedang berkiprah di Malaysia Super League diungkap oleh akun Instagram @transferbolaindo, dikutip pada Rabu, (8/11/2023).
"Persib Bandung diklaim mengamati tiga bek yang bermain di Liga Super Malaysia," tulisnya.
Persib dirumorkan tengah mengincar sosok bek baru untuk menjaga kekuatan lini belakang mereka di putaran kedua Liga 1 2023/2024. Sebelumnya Maung Bandung julukan tim Persib sudah memiliki tiga bek asing.
Tiga bek asing yang sudah berjuang dengan Maung Bandung sejak awal musim ini adalah Daisuke Sato (Filipina), Nick Kuipers (Belanda) dan Alberto Rodriguez Martin (Spanyol).
Tetapi, tim yang saat ini bertengger di urutan kedua klasemen sementara BRI Liga 1, nampaknya belum puas dengan performa lini belakang mereka.
Ketiga pemain asal Liga Malaysia yang dikaitkan dengan Persib mereka adalah Giancarlo Gallifuoco (Australia), Matko Zirdum (Kroasia) dan Gabriel Peres (Brasil).
Berdasarkan data laman Transfermarkt, (8/11/2023) jika satu klub termasuk Persib ingin mendatangkan tiga pemain itu, harus merogoh kocek dalam-dalam karena harganya yang cukup fantastis.
Berikut nilai pasar dari tiga pemain yang dikaitkan dengan Persib:
Baca Juga: Persib Bandung vs Arema FC, Bojan Hodak Ingin Lanjutkan Tren Positif
1. Giancarlo Gallifuoco
Berposisi sebagai bek tengah dengan tinggi badan 187 cm, Giancarlo Gallifuoco saat ini bermain untuk Kuala Lumpur City FC. Dia memiliki nilai pasar di kisaran angka Rp6,08 Miliar.
Namun, kontrak dari Giancarlo Gallifuoco habis pada akhir November 2023. Tim lain termasuk Maung Bandung bisa memboyongnya tanpa biaya transfer dari Kuala Lumpur City FC.
2. Gabriel Peres
Gabriel Peres berposisi sebagai bek tengah, pemain asal Sabah FC memiliki postur tinggi badan 197 cm. Ia saat ini tercatat memiliki nilai harga pasar di angka Rp2,61 Miliar.
Kontrak dari Gabriel Peres belum diketahui kapan berakhirnya. Jadi bisa saja Persib harus mengeluarkan pundi-pundi uang ke Sabah FC jika ingin memboyong jasa pemain asal Brasil ini.
Berita Terkait
-
Persib Bandung vs Arema FC, Bojan Hodak Ingin Lanjutkan Tren Positif
-
Prediksi Persib Bandung vs Arema FC, BRI Liga 1 Hari Ini: Head to Head, Susunan Pemain, Skor dan Live Streaming
-
Pulih dari Cedera, Daisuke Sato Siap Tempur di Laga Persib Bandung vs Arema FC
-
Nick Kuipers Prediksi Laga Persib Bandung vs Arema FC Bakal Berlangsung Alot
-
Persib Bandung Hadapi Klub Papan Bawah, Bojan Hodak: Semua Tim Wajib Dipantau 100 Persen
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- 7 Sunscreen yang Wudhu Friendly: Cocok untuk Muslimah Usia 30-an, Aman Dipakai Seharian
- Gugat Cerai Hamish Daud? 6 Fakta Mengejutkan di Kabar Perceraian Raisa
- Pria Protes Beli Mie Instan Sekardus Tak Ada Bumbu Cabai, Respons Indomie Bikin Ngakak!
- 19 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 23 Oktober 2025: Pemain 110-113, Gems, dan Poin Rank Up Menanti
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Senyum Lebar Heni Mulyani, Mantan Kades di Sukabumi yang Tilep Uang Rakyat Rp500 Juta
-
Keajaiban di Balik Insiden KA Purwojaya Anjlok di Bekasi: 232 Penumpang Dipastikan Selamat!
-
Janji Nikah dan Hadiah Palsu! Guru Honorer Pembina Seni di Sukabumi Malah Jadi Predator Anak
-
Aneh tapi Nyata! Cari Rezeki di Lahan Sendiri, Dua Warga Sukabumi Malah Terancam Denda Rp100 Miliar
-
Dedi Mulyadi Ingin Bertemu Menteri Purbaya: Kayak Ketemu Pacar Aja!