Kesaksian Warga Saat Densus 88 Tangkap 4 Terduga Teroris di Bekasi

Para terduga teroris itu disebut baru tinggal selama 4 hari di sebuah rumah kontrakan di Pondok Gede, Kota Bekasi

Bangun Santoso
Rabu, 12 Juni 2019 | 09:30 WIB
Kesaksian Warga Saat Densus 88 Tangkap 4 Terduga Teroris di Bekasi
Lokasi rumah kontrakan saat terduga teroris di Bekasi ditangkap Densus 88. (Suara.com/Dede Tiar)

Adapun untuk ketiganya selama mengontrak belum pernah bersosialisasi dengan warga sekitar. Bahkan Mursik sendiri tidak mengenal nama ketiga penghuni yang baru empat hari mengontrak itu.

"Enggak pernah sosialisasi, saya lihat dua hari saja pas mereka baru sampai, ciri-cirinya yang satu agak gemuk pakai pakaian celana cingkrang gitu," jelas dia.

Kontributor : Dede Tiar

Baca Juga:Empat Terduga Teroris Bekasi yang Ditangkap Pernah Ikut Pelatihan Militer

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak