Dengan kembalinya sejumlah pemain kunci, termasuk Jamie Vardy yang mencetak gol penyelamat kontra Manchester United di King Power Stadium, Sabtu (26/12/2020), Rubah Biru berada di atas angin untuk kembali mengantongi tiga poin dan merebut kembali posisi dua klasemen sementara Liga Premier Inggris.
Prediksi Susunan Pemain Crystal Palace vs Leicester City:
Crystal Palace: Vicente Guaita; Joel Ward, Cheikhou Kouyate, Scott Dann, Patrick van Aanholt; Jeffrey Schlupp, Luka Milivojevic, James McArthur, Eberechi Eze; Wilfried Zaha, Jordan Ayew.
Manager: Roy Hodgson.
Baca Juga:Indonesia Berduka, Ini Daftar Pelatih dan Pemain yang Tutup Usia di 2020
Leicester City: Kasper Schmeichel; James Justin, Wesley Fofana, Jonny Evans, Timothy Castagne; Wilfred Ndidi, Youri Tielemans; Ayoze Perez, Dennis Praet, Harvey Barnes; James Vardy.
Manager: Brendan Rodgers.
Lima Pertemuan Terakhir Crystal Palace Vs Leicester City di Liga Premier Inggris:
04.07.20 Leicester City 3-0 Crystal Palace
03.11.19 Crystal Palace 0-2 Leicester City
24.02.19 Leicester City 1-4 Crystal Palace
15.12.18 Crystal Palace 1-0 Leicester City
28.04.18 Crystal Palace 5-0 Leicester City
Lima Pertandingan Terakhir Crystal Palace:
Baca Juga:Kaleidoskop 2020: Sepak Bola Indonesia Mati Suri, Skuat Garuda Nganggur
26.12.20 Aston Villa 2-0 Crystal Palace (Liga Premier Inggris)
19.12.20 Crystal Palace 0-7 Liverpool (Liga Premier Inggris)
17.12.20 West Ham United 1-1 Crystal Palace (Liga Premier Inggris)
13.12.20 Crystal Palace 1-1 Tottenham Hotspur (Liga Premier Inggris)
06.12.20 est Bromwich Albion 1-5 Crystal Palace (Liga Premier Inggris)