Aksi Truk Kejar-kejaran dengan Mobil PJR di Tol, Videonya Viral

Sopir truk beberapa kali dipepet oleh mobil PJR diminta untuk menepi

Fitri Asta Pramesti | Chyntia Sami Bhayangkara
Jum'at, 22 Januari 2021 | 12:47 WIB
Aksi Truk Kejar-kejaran dengan Mobil PJR di Tol, Videonya Viral
Video truk kejar-kerajan dengan mobil PJR di jalan tol. (Instagram/makassar_iinfo)

Aksi kejar-kejaran tersebut langsung menjadi sorotan publik.

Banyak warganet menyayangkan aksi sopir yang enggan mematuhi imbauan petugas untuk berhenti.

Hingga berita ini disusun, Suara.com masih mencoba mengonfirmasi pihak terkait mengenai kronologi peristiwa tersebut.

"Ya ini melanggar sudah enggak pakai masker, merokok pula," kata @marrasyid11.

Baca Juga:Viral Penumpang Angkot hanya Bayar Rp 200, Aksi Pak Sopir Jadi Sorotan

"Kalau memang enggak merasa salah berhenti saja dulu lalu rekam perbincangannya kalau bisa. Biar nanti tahu siapa yang salah, malah ngerekam enggak jelas," ungkap @onyibfve.

"Kasihan pak sopir," tutur @pangeran_matahari11.

"Kalau memang sopir truknya enggak salah harusnya berhenti, tapi kalau memang PJR benar harusnya enggak takut untuk direkam," ungkap @sibolang_ilang.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak